Sonora.ID - Berikut ini golongan daraha bermental baja, pekerja keras dan teguh pendirian. Kamu urutan berapa?
Setiap orang di dunia ini memiliki watak yang berbeda-beda.
Ada orang yang memiliki jiwa optimis tinggi, namun ada juga yang sebaliknya dimana mudah sekali menyerah.
Nah, berbicara soal watak rupanya tipe golongan darah bisa menentukan karakter seseorang loh.
Di Jepang golongan darah merupakan hal yang penting dalam merekrut karyawan baru.
Berdasarkan tipe golongan darah, inilah urutan golongan darah yang memiliki mental baja, pekerja keras dan teguh pendirian.
Baca Juga: Sifat dan Karakter Manusia Berdasarkan Golongan Darah, A Paling Pintar?
1. Golongan darah A
Pemilik golongan darah dikenal sebagai sosok yang rasional.
Saat memiliki keinginan maka pendirian yang kuat. Mereka tidak bisa digoyahkan sama sekali.
Meski banyak kabar yang diterimanya, golongan darah A tidak mudah percaya begitu saja.
Selain itu, A juga sangat pekerja keras dalam menghadapi sesuatu. Mereka akan terus semangat melakukan suatu hal meski banyak rintangannya.
Tak jarang kalau tipe golongan darah A banyak membuat orang kagum.
2. Golongan darah O
Berwatak keras dan bermental baja adalah watak O.
Meski mereka dikucilkan di lingkungannya, golongan darah O memiliki mental yang kuat dan tegar menghadapi hal tersebut.
Sosoknya yang percaya diri membuat O banyak memiliki teman.
Rintangan dan hambatan akan dilibas semua oleh pemilik golongan darah O.
Benar begitu?
3. Golongan darah B
Pemilik golongan darah B tidak ingin sesuatu yang ribet di dalam hidupnya.
Karena itu B menjalani hari-hari dengan lurus saja.
Hal ini membuatnya setengah-setengah menjalankan sesuatu misi atau memecahkan masalah.
Golongan darah B pun lebih suka menghindari konflik daripada menghadapinya.
Mereka tidak ingin tujuan hidupnya berantakan, sehingga B bisa bersikap tega untuk menyingkirkan 'penggangu' di dalam hidupnya.
Baca Juga: Fakta Menarik Golongan Darah B, Pantes Negara Jepang Banyak Mencari Pekerja dari Goldar Ini
4. Golongan darah AB
Pemilik golongan darah AB dikenal dengan kehidupannya yang enak dan nyaman,
Tak heran kalau AB terkadang tidak bisa menerima dengan kenyataan.
Mental pemilik golongan darah AB sangat lemah dibandingkan tipe golongan darah lainnya.
Mereka perlu butuh waktu banyak untuk bisa menerima sebuah kenyataan.
Golongan darah AB mementingkan egonya dan itu membuatnya mudah jatuh.
Tidak aneh kalau AB mudah sekali jatuh atau terpuruk ketika masalah datang.
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News