Arti Kata Man Jadda Wajada, Beserta Kalimat Mahfudzot Serupa Lainnya

28 Oktober 2022 13:30 WIB
Illustrasi Arti Kata Man Jadda Wajada
Illustrasi Arti Kata Man Jadda Wajada ( Freepik)

Sonora.ID - Berikut ulasan selengkapnya mengenai "Arti Kata Man Jadda Wajada, Beserta Kalimat Mahfudzot Serupa Lainnya".

Salah satu kalimat menggunakan Bahasa arab yang kerap kali dijadikan motivasi bagi sebagaian umat muslim adalah “Man Jadda Wajada”

Lalu apa sih sebenarnya makna dibalik kalimat Man Jadda Wajada tersebut?

Kalimat Man Jadda Wajada merupakan salah satu dari Bahasa Arab.

Yang mana bila diartikan dalam Bahasa Indonesia memiliki makna barang siapa yang bersungguh-sunggu maka dirinya pasti berhasil.

Secara harfiah itulah tafsir Bahasa Indonesianya. Kalimat yang terdiri dari 3 kata ini memiliki makna terpisah sebagai berikut.

Baca Juga: Apa Arti Kata Tho? Punya Banyak Makna, Salah Satunya jadi Slang Gaul!

Man yang bermakna Siapa, Jadda bermakna bersungguh-sungguh dan Wajada berarti mendapatkan.

Jika ketiga kalimat disatukan memiliki makna yang lebih mendalam yang mana jika bersungguh-sungguh dalam melakukan sesuatu maka bisa dipastikan bahwa akan mendapatkan apa yang dinginkan.

Kalimat ini kerap kali menjadi kata0kta yang memotivasi banyak orang untuk tidak menyerah dan terus melewati Batasan diri hingga kemudian melakukan yang terbaik dan keluar sebagai pemenang.

Pada dasarnya kalimat ini akan benar adanya dan dirasakan bagi mereka yang benar-benar bersungguh-sungguh dalam menggapai sesuatu.

Baca Juga: Arti Kata Crush, Bahasa Gaul yang Viral dan Makna Dibaliknya

Termasuk Kalimat Mahfudzot

Ap aitu kalimat Mahfudzot? Dalam Bahasa Arap Mahfudzot merupakan kata yang berasal dari hafidza, yahfadzu, hifdzan.

Kata-kata tersebut memiliki arti yang berkaitan dengan menjaga atau sesuatu yang terjaga atau dapat pula diartikan sebagai kalimat yang dihafal.

Selain ada Man Jadda Wa Jadda, ternyata masih banyak pula kalimat Mahfudzot lainnya, yang bisa menjadi sebuah pepatah hidup bijak kalian.

Contoh kalimat mahfudzot

Apa saja itu? Berikut ini beberapa contoh kalimat mahfudzot yang bisa menjadi sebuah pepatah bijak dalam hidup kalian:

1. Man Shabara Zhafira (Barang siapa yang bersabar, maka ia akan beruntung.)

2. An-Nazhofatu Minal Iman (Kebersihan sebagian dari Iman.)

3. Man Saara 'Alad Darbi Washala (Barang siapa berjalan pada jalannya, sampailah ia kepada tujuannya)

4. Man 'Adzuba Lisaanuhu Katsura Ikhwaanuhu (Waktu itu lebih mahal daripada emas.)

5. Al-Waqtu Atsmanu Minadz Dzahabi (Tuntutlah ilmu sejak buaian hingga liang lahat.)

6. Khairul ashaabi man yadulluka 'alal khairi (Sebaik-baik teman itu ialah yang menunjukkan kamu kepada kebaikan.)

7. Al-ittihaadu asaasun najaahi (Persatuan adalah pangkal keberhasilan.)

8. As-Syarafu bil adabi laa bin nasabi (Kemuliaan itu adalah dengan adab (budi pekerti), bukan dengan keturunan)

9. Ashlih nafsaka yashluh lakan naasu (Perbaikilah dirimu sendiri, niscaya orang-orang lain akan baik padamu.)

10. Fa jazaa-u sayyiatin sayyiatun mitsluhaa (Balasan suatu kejahatan itu adalah kejahatan yang sama dengannya.)

Nah itu tadi pengertian Man Jadda Wajada sekaligus beberapa contoh kalimta Mahfudzot lainya yang akrab dan cukup terkenal.

Baca Juga: Arti Kata Gabut, Inilah Penjelasan dan Cara Mengatasinya

Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm