4 Penyebab Kompor Gas Tidak Menyala, Padahal LPG Baru Saja Beli

1 November 2022 15:10 WIB
Ilustrasi penyebab kompor gas tidak menyala
Ilustrasi penyebab kompor gas tidak menyala ( Pixabay)

Dalam hal ini kamu bisa ganti karet yang tepat dan rapat agar regulator bisa kembali berfungsi dengan baik.

Baca Juga: Sebelum Meledak, Ini Tanda-tanda Kompor Gas Harus Diganti, Hati-hati Bisa Bahaya

3. Pemantik kompor tak mengeluarkan api

Kompor gas tidak menyala bisa jadi karena adanya kerusakan di bagian pemantik kompor, sehingga tidak mampu mengeluarkan api.

Pemantik kompor gas rusak bisa karena lepasnya kabel pemantik atau adanya kotoran yang menyumbat ujung pemantik sehingga tak berfungsi menyalakan api.

Untuk atasi hal ini kamu bisa meletakkan kembali kabel pemantik pada tempatnya dan membersihkan ujung pemantik dari kotoran.

Jika kerusakan pemantik akibat terjadinya aus, maka kamu perlu mengganti dengan yang baru.

4. Kenop kompor bermasalah

Kenop yang bermasalah bisa membuat kompor gas mati tanpa sebab.

Knop kompor gas terdapat spuyer yang berfungsi mengatur besar kecilnya aliran gas.

Jika spuyer tersebut kotor maka aliran gas menjadi tak lancar dan bisa menyebabkan api kompor tidak menyala.

Kamu bisa mengatasinya dengan membuka bagian knop dengan menggunakan tang atau kunci yang sesuai.

Setelah dibuka maka kamu bisa bersihkan bagian spuyer dan pemutarnya sampai bersih.

Setelah itu, pasang kembali knop dan cobalah untuk menyalakan kompor gas.

Itulah beberapa penyebab kompor gas tidak menyala, cek sekarang juga.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Kompor Gas Tidak Mau Menyala? Ini Penyebab dan Solusinya"

Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm