5 Cara Mengunci Folder di Laptop, Data Pribadi Aman Nggak Bakal Bocor!

7 November 2022 00:30 WIB
Ilustrasi Cara Mengunci Folder di Laptop
Ilustrasi Cara Mengunci Folder di Laptop ( Freepik)

Aplikasi 7Zip

Aplikasi yang dapat diakses secara gratis ini, dianggap sebagai aplikasi paling mudah banyak digunakan untuk mengunci folder. Berikut cara menggunakan aplikasi 7Zip:

  1. Download dan Install aplikasi 7Zip
  2. Buka aplikasi yang telah Anda install dan cari folder yang ingin Anda kunci
  3. Kunci folder pada bagian Encryption
  4. Masukan password
  5. Kemudian tekan OK
  6. Masukan password yang telah Anda buat sebelumnya untuk membuka folder

Aplikasi My Secret Folder

Cara mengunci folder di laptop berikutnya adalah dengan memakai aplikasi dari pihak ketiga. Kamu bisa memakai aplikasi My Secret Folder untuk mengunci folder di laptop.

Cara mengunci dengan memakai aplikasi My Secret Folder ini juga cukup mudah dilakukan.

Berikut ini adalah beberapa langkah dalam cara mengunci folder di laptop dengan memakai aplikasi My Secret Folder.

Langkah pertama adalah dengan mengunduh terlebih dahulu aplikasi My Secret Folder.  Setelah berhasil diinstal, maka kamu bisa membuka aplikasi My Secret Folder.

Buat folder dna lokasi tempat kamu menyimpan folder rahasia.  Caranya adalah klik Browse dan cari lokasi folder rahasia atau buat folder bila belum membuat lokasi folder rahasia sebelumnya.

Kemudian pilih Next dan klik ‘Create a Password’ untuk membuat password. Setelah itu, klik OK.

Untuk membuka kunci folder, buka My Secret Folder dan tambahkan password yang telah dibuat sebelumnya. 

Baca Juga: Cara Mengatur Kecerahan Laptop di Windows dan MacBook, Gampang Banget!

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm