Cara membaca Tabel:
Baca Juga: Perbedaan Nyeri Payudara Haid dan Hamil, Sering Salah Sangka Gejalanya Mirip!
-Untuk mengetahui jenis kelamin bayi, maka perempuan/ibu harus mengetahui bulan terakhir mengalami haid.
-Misalnya, bulan terakhir haid adalah bulan Februari pada saat itu umur si perempuan/ibu adalah 23 tahun 3 bulan, maka lihat pada barus untuk bulan 2 dan kolom untuk umur 23. dan prediksinya adalah calon anak berjenis kelamin laki-laki.
-Sementara jika pada saat itu umur si perempuan/ibu adalah 23 tahun 9 bulan, maka Anda harus melihat pada kolom untuk umur 24 bukan 23.
Keakuratan kalkulator jenis kelamin bayi
Meski beberapa mengklaim bahwa menggunakan kalender jenis kelamin Cina bisa mencapa 93% akuranya, namun, tes prediksi gender dari Cina ini sebenarnya belum terbukti kebenarannya secara ilmiah.
Hasilnya sendiri adalah 50:50 untuk jenis kelamin laki-laki atau perempuan dan bisa dibilang mirip dengan melempar koin di mana hanya terdapat dua pilihan saja.
Namun, tidak ada salahnya untuk menggunakan kalkulator jenis kelamin ini sebagai hiburan saja dan jangan menganggap hasilnya terlalu serius.
Demikian penjelasan mengenai kalkulator jenis kelamin bayi. Apakah Anda sudah mencoba menggunakan kalkulator jenis kelamin bayi ini? Apakah ramalannya tepat?
Baca Juga: 5 Penyebab Perut Kram saat Hamil Muda, Kapan Harus Hubungi Dokter?