Contoh Kata Imbuhan dan Cara Penulisannya, Materi Pelajaran Bahasa Indonesia

10 November 2022 13:05 WIB
Ilustrasi Contoh Kata Imbuhan dan Cara Penulisannya
Ilustrasi Contoh Kata Imbuhan dan Cara Penulisannya ( Pixabay)

Rupanya

Baca Juga: Contoh Majas Pleonasme: Lengkap dengan Pengertian dan Ciri-cirinya

Imbuhan gabungan (konfiks)

Imbuhan gabungan (konfiks) adalah jenis perpaduan imbuhan awalan dengan akhiran. Imbuhan gabungan meliputi ‘ber-kan’, ‘ber-an’, ‘pe-an’, ‘per-an’, ‘per-kan’, ‘per-i’, ‘me-kan, ‘me-i’, ‘memper-kan’, ‘memper-i’, ‘di-kan’, ‘diper-kan’, ‘diper-i’, ‘ter-kan’, ‘ter-i’, ‘ke-an’, ‘se-nya’.

Contoh katanya:

Bersenjatakan

Berdasarkan

Berdatangan

Berjatuhan

Pelayaran

Pelabuhan

Perasaan

Perhentian

Perdebatkan

Perkenalkan

Perbaiki

Perdalami

Meruntuhkan

Melestarikan

Menerangi

Menanami

Mempermainkan

Mempersiapkan

Memperbarui

Memperdalami
Digunakan

Dituliskan

Dipertemukan

Dipersembahkan

Diperbaiki

Dipersenjatai

Terpecahkan

Terselesaikan

Terlampaui

Ternodai

Kerajaan

Kemarahan

Setinggi-tingginya

Sepandai-pandainya

Sebagai catatan, untuk imbuhan yang diserap dari bahasa asing, seperti ‘-isme’, ‘-man’, ‘-wan’, atau ‘-wi’ ditulis serangkai atau tidak dipisah dengan bentuk dasarnya. Contoh:

Sukuisme

Seniman

Baca Juga: Pengertian Akronim dan Contohnya, Materi Pelajaran Bahasa Indonesia

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm