Baca Juga: Ciri-ciri Hewan Mamalia dan Contohnya, Lengkap dengan Penjelasannya
2. Gajah
Gajah tidak memiliki penglihatan yang cemerlang, itulah kenapa hewan besar ini memanfaatkan indera penciumannya.
Hewan ini bisa mendeteksi keberadaan air hingga jarak sekitar 19 km dengan memanfaatkan lubang hidung di belalainya.
Jika ada aroma yang terhirup, tujuh turbin olfaktorius pada gajah akan otomatis bekerja dan membantu hewan ini bertahan hidup di alam liar.
3. Burung Kiwi
Burung kiwi yang sering dijuluki sebagai burung mungil ini juga memiliki indra penciuman yang tajam, lo.
Indra penciumannya disebut lebih baik dari jenis burung lain karena memiliki lubang hidung di ujung paruhnya.
Berkat hidung di ujung paruhnya ini, mereka bisa mengetahui apakah ada cacing atau tidak di dalam tanah untuk dimakan.
4. Serigala