Sonora.ID - Apa nama toko yang hoki menurut feng shui? Sebelum mengetahui jawaban dari pertanyaan tersebut, Anda juga harus mengetahui tips memilih nama toko.
Sebelum memulai bisnis, Anda memerlukan nama kreatif karena ini adalah kunci rahasia kesuksesan.
Tanpa nama, orang tidak dapat mengenali bisnis yang Anda jalankan, tapi menemukan nama untuk bisnis juga tidaklah mudah.
Baca Juga: 9 Tips Feng Shui Kamar Tidur yang Baik untuk Rezeki, Kuncinya di Kasur
Tips Memilih Nama Toko Menurut Feng Shui
Nah, untuk itu, ada sejumlah tips yang bisa diterapkan saat memilih nama toko sesuai dengan penjelasan feng shui dirangkum dari Feng Shui Tricks dan Names Guruji yakni sebagai berikut.
1. Pilih Nama yang Mengkomunikasikan Tujuan
Saat memilih nama untuk toko, Anda perlu mengingat seberapa berpengaruh dan menarik nama yang Anda pilih di pasar.
2. Orisinal
Cobalah untuk memilih nama yang otentik. Hal ini bertujuan agar nama Anda dikenal oleh pelanggan dan terdengar bisa diucapkan dengan percaya diri.
3. Jangan Gunakan Nama yang "Menyerang"
Nama yang menyerang atau menyinggung sesuatu akan membuat toko mengalami banyak masalah seperti penjualan yang rendah, feedback negatif, bahkan tutup.
Anda tentu tak ingin hal tersebut terjadi, kan?
4. Pilih Nama Deskriptif
Jika Anda memberi nama deskriptif pada toko, maka orang dapat dengan mudah memahami jenis produk apa yang tersedia di sini.
Cara ini menciptakan kesan yang baik untuk toko Anda. Jadi, usahakan selalu memilih nama yang bisa menggambarkan bisnis Anda.
Baca Juga: Apa ItuGelang Feng Shui Black Obsidian: Jenis, Manfaat, dan Aturan
5. Kaitkan dengan Nomor
Jika Anda menginginkannya, Anda bisa mengaitkan nama toko Anda dengan nomor keberuntungan. Simak pembahasannya di bawah ini.
Nama Toko yang Hoki Menurut Feng Shui
Setelah mengetahui tips-tipsnya, simak sejumlah nama toko yang mungkin bisa menjadi inspirasi berikut ini.
Nah, itulah tadi nama toko yang hoki menurut feng shui beserta tips memilihnya. Semoga bermanfaat!
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.