Berambisi tinggi, cerdas dan percaya diri membuat mereka mudah melakukan banyak hal dengan sempurna.
Hal ini yang membuat banyak orang terinspirasi pada mereka.
Kebiasaan baik ini mendatangkan banyak keberuntungan untuk Shio Naga.
Tak hanya itu, Shio Naga juga punya kebiasaan yang bagus yakni rajin menabung.
Mereka tidak akan pernah kesulitan di masa tua nanti.
2. Shio Kuda
Shio Kuda dikenal dengan semangatnya yang tinggi dalam menjalani kehidupan.
Mereka selalu senang dalam menuntut ilmu ataupun bekerja.
Shio ini sering diandalkan oleh orang-orang di sekitarnya karena mereka memiliki banyak potensi.
Selain itu, Shio Kuda pun rajin sekali manabung untuk masa depan.