15. “Apapun profesimu syukuri nikmati dan jalankan tugasmu dengan ikhlas.”
16. “Meminta maaf tak perlu menunggu momen Idulfitri, meminta maaflah ketika berbuat salah.”
17. “Jangan tunggu kaya untuk bersedekah, sebalikanya bersedekahlah untuk membuka pintu rezeki dan harta.”
18. “Lelaki baik akan memberimu cinta yang baik membawamu pada sesuatu yang baik dan menjadikan dirimu lebih baik.”
19. “Tak peduli seberapa banyak orang yang senang menggosipimu, cukup diam dan dengarkan saja, sesungguhnya dia sedang memberimu pahala.”
20. “Makanan yang terjatuh cukup dibersihkan, jangan dibuang.”
Baca Juga: 30 Kata-Kata Melamar Wanita Singkat, Romantis dan Penuh Haru
21. “Apapun alasan tak menutup aurat, semoga penyesalah itu datang sebelum ajal menjemput kita.”
22. “Simpel aja mikirin jodoh, bila saat ini belum juga datang artinya kamu belum membutuhkannya, meski perasaan menggebu-gebu.”
23. “Jangan mati-matian menghias diri untuk menjadi sesempurna mungkin. Padahal yang kamu harus selalu jaga dan perbaiki adalah kualitas diri bukan kualitas fisik.”
24. "Waktu mengandung yang kurang lebih sembilan bulan tentu bukan yang sebentar, belum lagi rasa sakit tak terkira yang harus dilalui oleh seorang ibu saat melahirkan.
25. "Ibu adalah sekolah pertama bagi anak-anaknya."
26. "Ketika seorang Muslim bertanya kepada Rasulullah tentang siapa yang harus ia hormati, Rasulullah menjawab Ibu, Ibu, Ibu, lalu yang terakhir adalah ayah." (Al Hadits)
27. "Jika kekuasaan dapat dibeli, jual ibu Anda untuk membelinya. Anda selalu dapat membelinya kembali."
28. "Hormatilah wanita, karena mereka adalah ibunya umat manusia." (Ali bin Abi Thalib)
29. "Islam telah mengangkat derajat wanita dari bawah bumi begitu tinggi, sampai surga pun berada di bawah telapak kakinya."
30. "Ibu adalah satu-satunya orang yang sampai lupa berdoa untuk dirinya sendiri, karena terlalu sibuk berdoa untuk anaknya."
Baca Juga: 100 Kata-kata Bijak Tentang Kehidupan Penuh Makna dan Inspirasi
31. "Jika memiliki seorang anak adalah karunia, maka memiliki istri salehah adalah ibunya seluruh karunia." (Syeikh Yasir Qadhi)
32. "Aku tidak tahu apakah ada amalan yang lebih baik untuk mendekatkan seseorang kepada Allah daripada berbakti kepada ibunya." (Ibnu Abbas)
33. "Jangan gunakan ketajaman lidahmu kepada Ibu yang telah mengajarimu untuk berbicara." (Ali bin Abi Thalib)
34. "Aku percaya cinta pada pandangan pertama, karena aku sudah mencintai ibuku sejak pertama kali membuka mata."
35. "Tiap kali kamu merasa beruntung, percayalah doa ibumu telah didengar."
36. "Ketika mata ibumu sudah tertutup, maka hilanglah satu keberkahan di sisi Allah, yaitu doa ibu."
Demikian kata-kata bijak wanita muslimah. Indah dan menentramkan hati bukan?
Baca artikel update lainnya dari Sonora.ID di Google News.