Cara Membuat Air Lemon Untuk Diet, Mampu Turunkan Berat Badan

17 Desember 2022 22:52 WIB
Illustrasi Air Lemon
Illustrasi Air Lemon ( Freepik)

Dalam hal ini asupan air mampu membantu seseorang merasa lebih kenyang diawal.

Sebuah studi 2008 mengamati efek membuat air lemon untuk diet pada 24 orang dewasa yang kelebihan berat badan dan obesitas.

Studi tersebut mengungkapkan bahwa minum 0,5 liter air sebelum sarapan bisa menurunkan jumlah kalori yang dikonsumsi dalam makanan sebesar 13%.

Saat mengkonsumsi air Lemon bisa dibuat beragam versi yakni dengan madu, air hangat, dan air es gula.

Baca Juga: 8 Makanan Pengganti Nasi Putih yang Cocok Kamu Konsumsi Saat Diet!

Bahan-bahan:

1 buah lemon

2 sdm madu tanpa gula

1 gelas air

Cara membuat air lemon madu:

Langkah pertama cuci jeruk nipis/ lemon hingga bersih untuk menghindari debu dan menjaga agar minuman tetap sehat

Iris tipis jeruk nipis/lemon, pastikan tidak terlalu tebal

Setelah itu masukkan madu ke dalam gelas. Masukkan jeruk nipis dan air, lalu aduk pelan dan diamkan selama 1-2 jam di dalam kulkas

Setelah air dirasa cukup asam, lemon madu siap dinikmati.

Baca Juga: Berat Badan Susah Turun? Dokter: Cek Kualitas Tidur dan Jenis Olahraga!

Baca artikel update lainnya dari Sonora.ID di Google News.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm