Sonora.ID - Kalium dikenal juga dengan potasium. Apa saja makanan yang mengandung kalium tinggi dan apa manfaatnya?
Kalium merupakan mineral esensial yang dibutuhkan oleh semua jaringan dalam tubuh, demikian seperti yang dihjelaskan dalam laman School of Public Health Harvard.
Terkadang, kalium atau potasium disebut juga sebagai elektrolit karena membawa listrik kecil yang dapat mengaktifkan berbagai fungsi sel dan saraf.
Baca Juga: 4 Jenis Makanan yang Tidak Boleh untuk Penderita Darah Kental
Manfaat Kalium
Peran utama kalium dalam tubuh adalah untuk membantu menjaga tingkat normal cairan di dalam sel kita. Kalium juga membantu otot berkontraksi dan mendukung tekanan darah normal.
Menurut Healthline, kalium juga dianggap sebagai nutrisi penting karena tubuh tidak dapat memproduksinya sendiri.
Oleh karenanya, kita wajib mengonsumsi makanan dengan kalium. Jangan khwatir, kalium dapat ditemukan secara alami di banyak makanan dan suplemen dengan mudah.
Makanan Tinggi Kalium
Dirangkum dari WebMD, sejumlah makanan yang mengandung kalium atau potasium tinggi di antaranya sebagai berikut.
Buah dan sayuran
1. Pisang
2. Jeruk
3. Blewah
4. Melon
5. Aprikot
6. Plum
7. Kismis
8. Kurma
9. Bayam yang dimasak
10. Brokoli yang dimasak
11. Kentang
12. Ubi jalar
13. Jamur
14. Kacang polong
15. Mentimun
16. Timun Jepang
17. Labu
18. Sayuran hijau
Minuman
19. Jus jeruk
20. Jus tomat
21. Jus prune
22. Jus aprikot
23. Jus anggur
24. Susu dan yogurt rendah lemak
Baca Juga: 4 Manfaat dan Sumber Makanan yang Mengandung Vitamin K
Ikan
25. Tuna
26. Ikan kod
27. Ikan trout
28. Ikan batu
kacang-kacangan
29. Kacang lima
30. kacang pinto
31. Kacang merah
32. Kedelai
33. Kacang-kacangan
Makanan lainnya
34. Daging dan unggas
35. Beras merah
36. Dedak sereal
37. Roti gandum
38. Pasta
Baca Juga: 11 Makanan yang Baik untuk Ginjal, Termasuk Anggur Merah dan Kol!
Nah, itulah tadi sejumlah makanan yang mengandung kalium tinggi. Sudahkah Anda mengonsumsi makanan di atas?
Baca artikel update lainnya dari Sonora.ID di Google News.