6 Cara Melihat IP Adress di Berbagai Perangkat, dari Laptop sampai Android

2 Januari 2023 11:35 WIB
Ilustrasi cara melihat IP Adress
Ilustrasi cara melihat IP Adress ( Pixabay)

- Klik menu View Network Status and Tasks

- Lihat koneksi WiFi yang sedang digunakan, dan klik nama WiFi-nya untuk memunculkan statusnya

- Klik Details untuk melihat detail koneksi lengkap dengan alamat IP Adress yang digunakan

3. Network & Internet Settings

Kamu bisa memanfaatkan Network & Internet Settings di laptop milikmu dengan cara:

- Klik ikon WiFi di pojok kanan toolbar windows

- Klik Properties dalam jaringan WiFi yang digunakan

- Alamat IP Adress biasanya ada di bagian bawah sehingga kamu harus menggulirkannya ke bawah lebih dulu

Baca Juga: 7 Cara Merapikan Spasi Berantakan di Word

Cara melihat IP Adress di Android

Kamu juga bisa melihat IP Adress di ponsel dengan OS Android dengan tiga cara ini:

1. Settings WiFi

Kamu bisa melihat IP Adress di ponsel Android dengan mengikuti langkah di bawah ini:

- Buka Settings - Connections - WiFi

- Klik jaringan WiFi yang sedang digunakan saat itu

- Jika sudah maka alamat IP Adress otomatis terbuka

2. Tentang Ponsel

Kamu yang menggunakan mobile data, ini adalah langkah mudah yang bisa kamu lakukan untuk mengetahui IP Adress.

- Buka pengaturan ponsel dan pilih tentang ponsel. Klik Status yang ada pada bagian bawa

- Maka akan muncul alamat IP Adress

3. Aplikasi Ketiga

- Buka aplikasi Google Play di ponsel

- Klik 'Cek IP Adress' di kolom pencarian

- Ada banyak aplikasi yang bisa kamu gunakan, dan sebaiknya kamu pilih aplikasi dengan rating tinggi dan jumlah pengguna terbanyak

- Klik Install atau pasang

- Buka aplikasi tersebut dan tunggu hingga alamat IP Adress muncul secara otomatis

Itulah 6 cara melihat alamat IP Adress dengan mudah.

Baca Juga: Tes Kepribadian Berdasarkan Cara Mengepalkan Tangan, Kamu yang Mana?

Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm