Nama Rangga ini ternyata berasal dari bahasa Jawa, yang artinya ksatria.
Ada juga versi yang mengatakan bahwa nama Rangga diambil dari nama salah satu tokoh penting di kerajaan Majapahit, yaitu Rangga Lawe. Sosok ini adalah ksatria yang paling disegani kala itu.
Pada zaman tersebut, panggilan Rangga pun kerap digunakan untuk memanggil para kesatria yang ada.
Biasanya, orangtua yang memberikan nama Rangga untuk buah hatinya, memiliki harapan agar kelak anaknya bisa tumbuh menjadi orang yang berani dan bisa memipin dengan bijak.
Baca Juga: Arti Nama Amira untuk Anak Perempuan, dengan Ide Rangkaian Namanya
Ide Rangkaian Nama Rangga untuk anak laki-laki
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News
Baca Juga: Arti Nama Dwi dan Rangkaian Namanya untuk Anak Perempuan dan Laki-laki