Cara Membuat Akun SNPMB 2023 untuk Siswa Melalui Website Resmi

10 Januari 2023 19:25 WIB
Ilustrasi cara membuat akun SNPMB 2023.
Ilustrasi cara membuat akun SNPMB 2023. ( Instagram:BP3)

Sonora.ID - Cara membuat akun SNPMB 2023 untuk siswa akan dipaparkan secara lengkap di artikel ini.

Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNPB) 2023 sebagai bagian dari seleksi penerimaan siswa untuk masuk ke perguruan tinggi tengah memasuki tahapan registrasi akun Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) 2023.

Tak hanya digunakan untuk mendaftar SNBP 2023, akun SNPMB nantinya juga digunakan untuk mendaftar Ujian Tulis Berbasis Komputer Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (UTBK SNBT).

Untuk ikut serta dalam SNPMB 2023, proses pendaftaran dibagi menjadi dua tahap, yakni pendaftaran akun SNPMB untuk sekolah dan pendaftaran akun SNPMB untuk siswa.

Pendaftaran akun SNPMB untuk sekolah akan dimulai pada Senin (9/1/2023) hingga Kamis (9/2/2023). Sementara pendaftaran akun SNPBM untuk siswa baru dimulai pada Senin (16/1/2023) hingga Rabu (15/1/2023).

Adapun untuk siswa, cara membuat akun SNPMB 2023 ialah sebagai berikut, sebagaimana dilansir dari Kompas.com.

Cara Membuat Akun SNPMB 2023 untuk Siswa

1. Masuk ke alamat https://portal-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id/

Baca Juga: 4 Cara Memegang Raket dalam Permainan Bulu Tangkis yang Benar

2. Lalu muncul tampilan, klik opsi "Daftar"

3. Setelah itu, akan terlihat dua pilihan yang meliputi "Siswa" dan "Sekolah"

4. Jika yang melakukan registrasi akun adalah siswa, klik "daftar" pada opsi "Siswa"

5. Namun jika sekolah yang ingin mendaftar, klik "Daftar" yang ada di bawah "Sekolah"

6. Isi data yang diminta oleh sistem situs SNPMB

7. Ketika sudah diisi, akun SNPMB berarti telah berhasil dibuat.

Demikian penjelasan mengenai cara membuat akun SNPMB 2023 sebagaimana di atas. Semoga bermanfaat.

Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News

Baca Juga: Cara Menghapus History Google Maps yang Langkahnya Mudah Diikuti!

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm