Sonora.ID - Banyak orang mencari tahu cara melihat pesan WA yang sudah dihapus oleh pengirim.
WhatsApp merupakan platform pesan yang banyak digunakan saat ini, baik untuk orang tua maupun generasi muda.
Ada beragam fitur yang tersedia untuk memudahkan para penggunanya.
Salah satu fiturnya adalah dapat melihat pesan WhatsApp yang sudah dihapus oleh pengirim.
Fitur ini adalah fitur Delete for Everyone.
Meski begitu, sebagian orang merasa terganggu dengana danya fitur ini karena terkadang pesan dikirim cukup penting.
Lalu bagaimana cara untuk melihat kembali pesan WA yang sudah dihapus?
Simak ulasannya berikut ini.
Baca Juga: Cara Menyadap WA Pasangan di HP Kita Tanpa Ketahuan, Caranya Simpel Cuma Modal Nomor WA Saja!
1. Pakai Fitur Ekspor Chat
Salah satu cara yang dapat dilakukan adalah dengan memanfaatkan fitur yang tersedia di WhatsApp yaitu fitur ekspor chat.
Cara ini bisa dilakukan oleh pengguna handphone Android maupun iOS dengan mengikuti langkah sebagai berikut:
2. Fitur Notification History
Untuk pengguna ponsel Android 11 ke atas, ada cara lain yang bisa dicoba untuk melihat Pesan yang sudah terhapus.
Adapun caranya sebagai berikut:
Jika sudah aktif, nantinya seluruh notifikasi pesan yang masuk ke HP akan kembali muncul.
3. Install Ulang Aplikasi
Cara melihat pesan WA yang sudah dihapus oleh pengirim selanjutnya yaitu dengan melakukan uninstall aplikasi di ponsel terlebih dahulu.
Kemudian install ulang aplikasi dan pilih opsi restore chat.
Seluruh percakapan di WhatsApp akan kembali muncul.
4. Cadangan Pesan di WhatsApp
Anda juga dapat melihat lagi pesan WA yang dihapus dengan menggunakan fitur Cadangan Chat di Google Drive.
Adapun caranya sebagai berikut:
WhatsApp menghadirkan fitur cadangkan pesan di Google Drive. Ini bisa kamu manfaatkan sebagai cara melihat pesan WA yang sudah dihapus. Ikuti langkah-langkah di bawah ini untuk melakukannya:
5. Melalui Aplikasi WAMR
Ada juga aplikasi pihak ketiga yang bisa membantu memulihkan pesan yang sudah dihapus oleh pengirim.
Aplikasi tersebut yaitu WAMR.
Adapun caranya sebagai berikut:
Demikian beberapa cara melihat pesan WA yang sudah dihapus oleh pengirim. Semoga membantu.
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News