50 Kosakata Bahasa Sunda Lemes atau Halus dan Artinya, Cek Yuk!

25 Januari 2023 10:55 WIB
Ilustrasi berbincang.
Ilustrasi berbincang. ( Unsplash/Priscilla Du Preez)

Sonora.ID - Inilah kosakata bahasa Sunda lemes atau halus dan artinya yang bisa menjadi bahan untuk Anda belajar.

Bahasa Sunda merupakan bahasa daerah dengan penutur terbesar kedua di Indonesia setelah bahasa Jawa.

Berdasarkan data statistik tahun 2018, menunjukkan bahwa bahasa Sunda dipakai oleh lebih dari 42 juta penduduk.

Oleh karena itulah, tak mengherankan apabila akhirnya banyak orang yang ingin mempelajari bahasa Sunda.

Dalam bahasa Sunda, terdapat bahasa loma (kasar) yang digunakan pada teman sebaya atau orang yang akrab, bahasa halus yang digunakan pada diri sendiri, serta bahasa lemes (halus) yang digunakan pada orang lain.

Baca Juga: Contoh Naskah Drama Bahasa Sunda 7 Orang, Si Koret Budak Koret

Apabila Anda juga termasuk salah satu orang yang mempelajarinya, simak kosakata bahasa Sunda lemes dan artinya berikut ini.

1. Abdi = Saya
2. Anjeun = Kamu
3. Teu acan = Belum
4. Lebet = Masuk
5. Tuang = Makan

6. Saé = Bagus
7. Tepang = Bertemu
8. Atos, parantos = Sudah
9. Sareng = Bersama, sama
10. Antos = Tunggu

11. Nembé = Baru
12. Upami = Kalau
13. Atanapi = Atau
14. Bingah = Senang
15. Babantos = Membantu

16. Ageung = Besar
17. Kapungkur = Dahulu
18. Séép = Habis
19. Wartos = Kabar
20. Damang = Sehat

21. Galeuh = Beli
22. Abot = Berat
23. Lambé = Bibir
24. Sasih = Bulan
25. Alit = Kecil

Baca Juga: 5 Contoh Mukadimah Bahasa Sunda Singkat untuk Tarik Perhatian

26. Lancingan = Celana
27. Ical = Jual
28. Artos = Uang
29. Gampil = Mudah
30. Réncang = Teman

31. Damel = Kerja
32. Ageung = Besar
33. Bingah = Gembira
34. Palay = Mau
35. Lami = Lama

36. Gugah = Bangun
37. Bumi = Rumah
38. Leueut = Minum
39. Jalmi = Manusia, orang
40. Waler = Balas

41. Damel = Membuat, kerja
42. Sawios = Biarkan
43. Kalangkung = Terlewat
44. Kaétang = Terhitung
45. Nuju = Sedang

46. Kinten-kinten = Kira-kira
47. Wasuh = Mencuci
48. Kantos = Pernah
49. Pameget = Laki-laki
50. Istri = Perempuan

Baca Juga: 6 Contoh Dongeng Bahasa Sunda Singkat, Lucu Lengkap dengan Artinya

Nah, itulah tadi kosakata bahasa Sunda lemes atau halus dan artinya. Semoga bermanfaat!

Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm