Cara tidur cepat 30 detik yang pertama adalah tetap waktu tidur yang pasti setiap harinya, agar tubuh dapat mengenalinya sebagai saatnya beristirahat.
Mengatur waktu tidur juga membantu otak menyesuaikan kadar serotonin dan melatonin serta membantu menyeimbangkan ritme sirkadian.
Relaksasi Otot
Cara tidur cepat yang selanjutnya adalah dengan relaksasi otot. Dengan melakukan relaksasi otot, maka otot yang tegang akan menjadi lebih rileks, dan kualitas tidur akan terjaga dengan baik.
Pertama, regangkan otot dari bagian kepala, dilanjutkan bagian leher, bahu, tubuh, tangan, kaki, jari tangan dan kaki.
Metode Militer Untuk Tidur Cepat
Metode militer untuk tidur dikembangkan dalam buku berjudul "Relax and win: Championship performance" karya Lloyd Winter. Metode ini digunakan dalam praktik militer di Amerika Serikat.
Dengan mempraktekkan metode ini, Anda bisa tidur dalam waktu sekitar 2 menit dan paling cepat 10 detik. Berikut caranya:
Teknik Pernapasan 4-7-8
Salah satu cara agar mudah tidur adalah dengan melakukan latihan pernapasan. Kamu bisa mencoba teknik pernapasan 4-7-8, dijamin bisa tidur dalam waktu 30 detik.