Pembahasan:
Pada grafik dapat terlihat bahwa jumlah pengunjung perpustakaan dan museum pada hari Selasa adalah yang terendah, yaitu 180 dan 190 pengunjung.
Dengan demikian, jawaban B adalah yang benar.
Negara T adalah negara kepulauan dengan biaya logistik yang tinggi. Pakar logistik menyebutkan hal ini disebabkan tidak meratanya infrastruktur di negara T sehingga tidak semua wilayah dapat dijangkau dengan mudah.
i. Pemerintah membangun banyak infrastruktur baru untuk memastikan pemerataan pembangunan.
Jawaban: Memperlemah
ii. Pemerintah memberikan kebijakan insentif pajak bagi industri logistik untuk mengurangi beban biaya.
Jawaban: Tidak Memperlemah
iii. Masyarakat memilih menggunakan jasa logistik saat berada pada pulau yang sama.
Jawaban: Tidak Memperlemah
iv. Perusahaan logistik saat ini memastikan bahwa semua wilayah dapat dijangkau dengan mudah.
Jawaban: Memperlemah
v. Konsumen memilih perusahaan logistik yang memberikan layanan jangkauan pengiriman yang luas.
Jawaban: Tidak Memperlemah