15 Ide Kado Wisuda yang Bermanfaat, Dijamin Mereka Pasti Suka Banget!

2 Februari 2023 12:45 WIB
Ilustrasi ide kado wisuda yang bermanfaat
Ilustrasi ide kado wisuda yang bermanfaat ( Tokopedia Clay House)

4. Parfum

Hampir semua orang menyukai wangi-wangian.

Beri parfum dengan aroma yang menurutmu sesuai dengan kepribadian si penerima kado.

Beri juga ucapan selamat wisuda di dalamnya.

5. Tumblr

Tumblr adalah pemberian yang sangat bermanfaat.

Kamu bisa memberikan kado tumblr cutom dengan tulisan selamat wisuda atau mungkin wajah di penerima kado.

Tumblr memiliki makna agar si penerima kado tetap menjaga hidrasi tubuhnya.

Jangan lupa juga beri kartu ucapan yang manis.

Baca Juga: 11 Ide Kado Imlek untuk Mertua, Unik dan Gak Malu-maluin!

6. Tote bag

Tote bag salah satu barang bermanfaat yang akan selalu dibutuhkan kapan pun.

Tote bag bisa digunakan ketika kita bosan menggunakan tas.

Kamu bisa custom tote bag sesuai dengan keinginanmu agar terlihat lebih berbeda.

7. Boneka Wisuda

Boneka wisudah jadi hadiah yang bagus untuk diberikan kepada pasangan atau teman.

Kali ini banyak sekali penjual boneka yang menghiasi boneka dengan jubah dan topi toga.

Beberapa penjual bahkan menambahkan selempang yang bisa diberi nama dan gelar yang bisa disesuaikan.

8. Lukisan atau vektor

Lukisan atau vektor jadi kado wisuda yang populer akhir-akhir ini.

Vektor adalh seni gambar yang dibuat untuk mengingat suatu momen.

Kamu bisa membuat vektor si penerima kado dengan menggunakan toga.

Kemudian gunakan juga figura agar telihat lebih lucu.

9. Embroidery hoop

Embroidery atau sulaman juga bisa jadi hadiah menarik dan bermanfaat untuk temanmu.

Hadiah ini bisa dijadikan pajangan dinding.

Sekarang ini ada banyak sekali pengrajin yang bisa custom sulaman.

Baca Juga: 11 Hadiah Pembawa Sial Menurut Budaya Cina, Awas Jadi Kado Imlek

10. Clay

Clay bisa jadi salah satu kado wisuda yang cocok untuk diberikan pada pasangan atau teman.

Saat ini ada banyak pengrajin clay yang bisa mengcustom sesuai dengan keingann kita sendiri.

11. Scraap book

Scrapbook yang berisikan foto bersama dengan si penerima kado adalah hal yang manis dan bermanfaat.

Kamu bisa membuat scraap book ini dengan kreativitasmu sendiri.

Meski hasilnya tak bagus, scrapbook buatan sendiri akan lebih memuaskan dan lebih dihargai.

12. Helm

Helm adalah salah satu benda yang sangat bermanfaat untuk siapa pun.

Apalagi kalau helm kamu kamu kasih adalah helm custom yang desainnya bisa kamu sesuaikan dengan selera.

Kado ini akan bermanfaat sangat lama.

13. Hampers

Ada banyak sekali jenis hampers yang bisa kamu berikan kepada seseorang.

Mulai dari peralatan makanan, kosmetik, lilin aromaterapi, parfum, kue dan lainnya.

Kamu bisa beri pesan manis di dalam hampers tersebut.

14. Lilin Aromaterapi

Lilin aromaterapi bisa dijadikan sebagai salah satu kado wisuda yang anti mainstrem.

Rasa stres yang menumpuk bisa diredakan dengan menghirup aroma dari lilin ini.

Kado ini tentunya sangat bermanfaat sekali.

Baca Juga: 25 Kado untuk Teman Cowok yang Murah Tapi Berkesan

15. Bantal custom

Selanjutnya adalah bantal custom yang bisa kamu jadikan kado ke seseorang.

Kamu bisa menyesuaikan desain yang diingikan, misalnya saja karikatur dari si penerima kado, foto, ucapan selamat lulus atau lainnya.

Bantal ini sangat bermanfaat, dan kamu akan selalu diingat sebagai pemberi kadonya.

Itulah ide kado wisuda yang bermanfaat dan bisa kamu jadikan sebagai bahan referensi pemberian yang mengesankan.

Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm