45 Quote Putus Cinta yang Bijaksana, Bisa Bikin Cepet Move On Lho!

7 Februari 2023 14:15 WIB
Ilustrasi quote putus cinta yang bijaksana
Ilustrasi quote putus cinta yang bijaksana ( pexels.com)

Sonora.ID - Mari simak kumpulan quote putus cinta yang bijaksana dan bisa bikin kamu cepet move on setelah patah hati.

Momen putus cinta merupakan hal yang wajar untuk terjadi ketika berada di suatu hubungan yang sudah renggang dan tidak dapat dipertahankan.

Kamu mungkin merasa kesulitan untuk bisa mengalihkan pikiran dari rasa sakit hati akibat cinta yang kandas di pertengahan jalinan hubungan romansa.

Jika sedang mengalami momen tersebut, maka kamu dapat membaca beberapa kutipan atau quotes yang bisa mengembalikan semangatmu kembali setelah putus cinta.

Dirangkum dari berbagai sumber, berikut ini adalah 40 quote putus cinta yang bijaksana untuk kamu ketika patah hati; langsung move on ya!

1. “In order to truly value loyalty, you must first endure the affliction of betrayal.” - Thomas Merritt

Arti: Untuk benar-benar menghargai kesetiaan, kamu harus terlebih dahulu menanggung penderitaan akibat pengkhianatan.

2. “Never allow someone to be your priority while allowing yourself to be their option.” - Mark Twain

Arti: Jangan pernah membiarkan seseorang menjadi prioritasmu, sementara kamu membiarkan dirimu menjadi pilihan mereka.

Baca Juga: 30 Quote Hari Jumat Berkah, Bisa Dijadikan Status di Media Sosial!

3. “To let go is to release the images and emotions, the grudges and fears, the clingings and disappointments of the past that bind our spirit.” - Jack Kornfield

Arti: Melepaskan berarti melepaskan gambaran dan emosi, dendam dan ketakutan, keterikatan dan kekecewaan di masa lalu yang mengikat semangat kita.

4. “Some people don’t realize what they have until it’s gone, but that does not always mean they are supposed to get it back.” - Stephan Labossiere

Arti: Beberapa orang tidak menyadari apa yang mereka miliki sampai semuanya hilang, namun bukan berarti mereka harus mendapatkannya kembali.

5. “I realize there’s something incredibly honest about trees in winter, how they’re experts at letting things go.” - Jeffrey McDaniel

Arti: Aku menyadari bahwa ada sesuatu yang sangat jujur tentang pepohonan di musim dingin, bagaimana mereka ahli dalam membiarkan segala sesuatunya berjalan.

6. “Kecocokan antara dua orang memang tak bisa dipaksakan. Kadang, kita harus bisa menerima kenyataan bahwa pasangan kita tak bisa menerima kita apa adanya.”

7. “Jikalau waktu adalah obat dari segala luka, maka tidur adalah bius; peredam pilumu sementara.”

8. “Tapi, jangan kau pikir aku akan terpuruk lantaran patah hati. Aku terlalu kuat untuk hal semacam ini.”

9. “Bagaimana pun kita sudah menjalani semua itu. Biarlah segalanya menjadi kenangan. Suatu hari nanti kita akan melupakan.” – Boy Chandra

10. “Hal yang paling sulit dalam hidup ini adalah melepaskan seseorang yang sangat kamu cintai.”

11. “Just because a relationship ends, it doesn’t mean it’s not worth having.” - Sarah Mlynowski

Arti: Hanya karena sebuah hubungan berakhir, bukan berarti hubungan itu tidak layak untuk dimiliki.

12. “The easiest way to teach someone how to treat you is to refuse to give them more opportunities to hurt you. Walk away…” - R.H. Sin

Arti: Cara termudah untuk mengajari seseorang bagaimana memperlakukan kamu adalah dengan menolak memberi mereka lebih banyak kesempatan untuk menyakitimu. Pergilah.

13. “When someone you love says goodbye you can stare long and hard at the door they closed and forget to see all the doors God has open in front of you.”  - Shannon L. Alder

Arti: Ketika seseorang yang kamu cintai mengucapkan selamat tinggal, kamu bisa menatap lama dan keras pada pintu yang mereka tutup dan lupa untuk melihat semua pintu yang Tuhan telah buka di depanmu.

14. “Don’t cry when the sun is gone because the tears won’t let you see the stars.” - Violeta Parra

Arti: Jangan menangis saat matahari hilang karena air mata tidak akan membiarkan kamu melihat bintang-bintang.

15. “Heartbroken? Channel your sorrow to become worthy of love. The world will be yours.” - Tapan Ghosh

Arti: Patah hati? Salurkan kesedihan kamu untuk menjadi layak dicintai. Dunia akan menjadi milikmu.

16. "Putus cinta seperti cermin yang pecah. Lebih baik membiarkannya rusak daripada melukai diri sendiri untuk memperbaikinya."

17. "Jangan pernah membiarkan seseorang menjadi prioritasmu sambil membiarkan dirimu menjadi pilihan mereka."

Baca Juga: 93 Kata-Kata Sabar untuk Ibu Hamil, Afirmasi Positif Selama Kehamilan

18. "Dan sekarang kamu hanya seseorang yang dulu pernah aku kenal. Apa yang kita lalui, tinggal menjadi kenangan"

19. "Aku berharap kamu tahu betapa itu menghancurkanku ketika kamu pergi."

20. "Suatu hari, aku harap kamumelihat kembali apa yang kita miliki, dan menyesali setiap hal yang kamu lakukan untuk membiarkannya berakhir."

21. “Life moves on and so should we.” - Spencer Johnson

Arti: Hidup terus berjalan dan begitu juga kita.

22. “Blaming the ex for the breakup is like blaming the clothes for not fitting you.” - Khang Kijarro Nguyen

Arti: Menyalahkan mantan atas perpisahan itu seperti menyalahkan pakaian yang tidak cocok untukmu.

23. “You can’t break up what was never together. But my heart didn’t get that memo.” - Rachel Harris

Arti: Kamu tidak bisa memutuskan apa yang tidak pernah bersama. Tetapi hatiku tidak bisa menerima hal itu.

24. “Every day is a new day, and you’ll never be able to find happiness if you don’t move on.” -Carrie Underwood

Arti: Setiap hari adalah hari yang baru, dan kamu tidak akan pernah bisa menemukan kebahagiaan jika kamu tidak terus maju.

25. “Don’t allow someone not worth it to have the power to occupy your thoughts. If they don’t find you worth the effort or the time, why should you waste yours?” - Donna Lynn Hope

Arti: Jangan biarkan seseorang yang tidak layak memiliki kekuatan untuk menguasai pikiranmu. Jika mereka tidak menganggap kamu sepadan dengan usaha atau waktu yang kamu berikan, mengapa kamu harus menyia-nyiakan waktumu?

26. "Yang aku inginkan hanyalah menjadi segalanya bagimu."

27. "Cinta yang tak bisa kamu miliki adalah cinta yang paling terasa dalam dan paling sulit untuk dilupakan."

28. "Aku pikir kita akan selamanya, namun bagimu aku hanya sementara."

29. "Mungkin bagimu aku hanya persinggahan. Sedangkan bagiku, kamu adalah satu-satunya"

30. "Aku punya banyak alasan untuk menyerah padamu. Tapi, aku tetap memilih untuk tinggal. Kamu punya banyak alasan untuk tetap tinggal, tapi kamu memilih untuk menyerah."

31. “I think it’s important to realize you can miss something, but not want it back.” - Paulo Coelho

Arti: Saya pikir penting untuk menyadari bahwa kamu bisa saja merindukan sesuatu, tetapi tidak menginginkannya kembali.

32. “You fell in love with a storm. Did you really think you would get out unscathed?” - Nikita Gill

Arti: Kamu jatuh cinta dengan badai. Apakah kamu benar-benar berpikir kamu akan keluar tanpa cedera?

33. “Letting go doesn’t mean that you don’t care about someone anymore. It’s just realizing that the only person you really have control over is yourself.” - Deborah Reber

Arti: Melepaskan bukan berarti kamu tidak peduli lagi dengan seseorang. Itu hanya berarti menyadari bahwa satu-satunya orang yang benar-benar bisa kamu kendalikan adalah diri kamu sendiri.

34. “It hurts to let go. Sometimes it seems the harder you try to hold on to something or someone the more they wants to get away.” - Henry Rollins

Arti: Rasanya sakit untuk melepaskan. Terkadang, semakin keras kamu berusaha mempertahankan sesuatu atau seseorang, semakin mereka ingin pergi.

35. “I will not try to convince you to love me, to respect me, to commit to me. I deserve better than that; I am better than that. Goodbye!” - Steve Maraboli

qyBaca Juga: 42 Kata-kata Quote Uchiha Itachi Bijak Sebagai Nasihat dan Pengingat

Arti: Aku tidak akan mencoba meyakinkan kamu untuk mencintaiku, menghormatiku, dan berkomitmen kepadaku. Aku layak mendapatkan yang lebih baik dari itu; aku lebih baik dari itu. Selamat tinggal!

36. "Aku hanya berharap aku bisa kehilangan rasa ini secepat aku kehilanganmu."

37. "Akan aku biarkan air mataku mengalir sekarang, tapi besok aku akan bangkit lagi."

38. "Ini bukan akhir dari segalanya, hanya akhir dari kisah cinta kita. Aku yakin akan menemukan awal mula yang baru."

39. "Move on memang sangat sulit dilakukan, tapi begitu aku berhasil melakukannya, aku tahu itu adalah keputusan terbaik dalam hidupku."

40. "Jadi, mari kita mengabaikan satu sama lain, cobalah berpura-pura yang lain tidak ada. Tetapi, jauh di lubuk hati, kita berdua tahu itu tidak seharusnya berakhir seperti ini.

41. “Don’t dwell on what went wrong. Instead, focus on what to do next. Spend your energies on moving forward toward finding the answer.” - Denis Waitley

Arti: Jangan terpaku pada apa yang salah. Sebaliknya, fokuslah pada apa yang harus dilakukan selanjutnya. Habiskan energi Anda untuk bergerak maju untuk menemukan jawabannya.

42. “I tell you the past is a bucket of ashes, so live not in your yesterdays, no just for tomorrow, but in the here and now. Keep moving and forget the post mortems; and remember, no one can get the jump on the future.” - Carl Sandburg

Arti: Aku berkata kepadamu, masa lalu adalah ember berisi abu, jadi hiduplah bukan untuk hari kemarin, bukan untuk hari esok, tapi untuk saat ini. Teruslah bergerak dan lupakan masa lalu; dan ingatlah, tidak ada yang bisa mendapatkan lompatan di masa depan.

43. “I don’t think much about guys from the past. I’m glad I knew them, but there’s a reason they didn’t make it into my future.” - Lorraine Zago Rosenthal

Arti: Aku tidak terlalu memikirkan orang-orang dari masa lalu. Aku senang pernah mengenal mereka, tapi ada alasan mengapa mereka tidak masuk ke dalam masa depanku.

44. “That feeling you get when you want to tell some one you love them, and there is no one there..” - Melody Cairstairs

Arti: Perasaan yang kamu dapatkan ketika kamu ingin mengatakan kepada seseorang bahwa kamu mencintai mereka, dan tidak ada seorang pun di sana.

45. “Letting go has never been easy, but holding on can be as difficult. Yet strength is measured not by holding on, but by letting go.” - Len Santos

Arti: Melepaskan tidak pernah mudah, tetapi mempertahankan bisa jadi sama sulitnya. Namun kekuatan tidak diukur dengan bertahan, tetapi dengan melepaskan.

Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm