Dengan kandungan vitamin yang lengkap, manfaat salad buah akan membantu memaksimalkan fungsi otak.
Selain itu, antioksidan yang terdapat dalam otak akan mencegah manusia terhindar dari penyakit alzheimer.
Baca Juga: 5 Manfaat Buah Manggis untuk Ibu Hamil, Awas Jangan Kebanyakan
7. Menjaga tekanan darah
Manfaat salad buah selanjutnya yaitu mampu menjaga tekanan darah yang tinggi atau hipertensi.
Perlu diketahui jika tekanan darah yang tinggi dapat menyebabkan terjadinya pengerasan dan penebalan arteri dinding pembuluh darah, masalah ginjal hingga stroke.
8. Mencegah kolesterol
Manfaat salad buah mampu menurunkan tingkat kolesterol yang tinggi. Beberapa buah-buahan yang membantu menurunkan tingkat kolesterol yaitu apel, anggur, stroberi, dan buah jeruk.
9. Sumber asam folat
Asam folat sangat penting untuk ibu hamil. Dengan mengonsumsi salad buah tentu dapat mencukupi kebutuhan asam folat.
Asam folat membantu tubuh membentuk sel darah merah.
Baca Juga: 11 Manfaat Buah Naga untuk Bayi Sebagai MPASI