Baca Juga: Arti Reversal dalam Transaksi Perbankan, Beserta Penyebabnya!
- Tap Kirim dari halaman utama
- Tap Kirim ke Bank
- Tambahkan rekening Bank baru
- Masukkan nama Bank tujuan
- Masukkan nomor rekening Bank tujuan
- Kemudian tap Simpan & Lanjutkan
- Masukkan jumlah uang yang ingin kamu kirim dari Saldo DANA
- Konfirmasi jumlah total yang akan dikirim dan biaya transaksi yang dikeluarkan
- Tap Bayar
- Masukkan PIN DANA
- Kirim Uang berhasil dilakukan
Cara Transfer Saldo DANA ke Akun DANA Lain
Lebih lanjut, cara kirim saldo DANA ke akun DANA lain adalah sebagai berikut:
- Buka aplikasi DANA
- Tap 'Kirim'
- Tap 'Kirim ke Teman'
- Masukkan nomor tujuan
- Masukkan nominal yang akan dikirimkan
- Pilih metode pembayaran menggunakan saldo DANA
- Pastikan nomor dan jumlah transfer sudah sesuai
- Tap 'Bayar'
- Masukkan PIN DANA
- Kirim uang berhasil
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.
Baca Juga: Begini Cara Transfer Dana ke Gopay dan Sebaliknya, Mudah dan Cepat!
TERKINI
16 Februari 2025 22:20 WIB
16 Februari 2025 19:40 WIB
16 Februari 2025 19:15 WIB
16 Februari 2025 18:55 WIB