Namun, Shevchenko sempat mengenakan nomor tak biasa yakni 76.
Ini terjadi ketika Shevchenko memutuskan kembali setelah karier yang flop bersama Milan.
Alasannya memilih nomor itu karena dirinya lahir di tahun 1976.
2. Bixente Lizarazu (69)
Angka 68 dipilih oleh Bixente Lizarazu karena alasan yang amat unik, yakni karena ia memiliki tinggi badan 1,69 meter (169 cm).
3. David Beckham (23)
Ada dua alasan mengapa David Beckham memilih nomor punggung 23 saat bergabung Real Madrid dari Manchester United di tahun 2003.
Yang pertama karena nomor 7 sudah jadi milik pangeran Madrid, yakni Raul Gonzales, dan yang kedua karena angka 23 adalah nomor punggung legenda basket, Michael Jordan.