“Dia merasa di sekelilingnya jelas, tapi bagian tengahnya bisa terlihat lebih gelap, lebih kabur, atau yang paling sering adalah melihat garis menjadi tidak lurus,” sambung Dokter Soefiandi.
Jadi gejala awal degenerasi makula adalah:
Dalam kesempatan yang sama, pihaknya juga menegaskan bahwa tidak seperti katarak, degenerasi makula tidak bisa dilakukan tindakan operasi untuk mengembalikan penglihatan seperti semula.
Maka, itulah pentingnya deteksi dini sehingga makula bisa diatasi dengan tepat dan cepat untuk mencegah keluhan menjadi lebih parah.
Berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.
Baca Juga: Apa Itu Makula? Kasus Meningkat selama Pandemi? Ini Kata Dokter