Sementara faktor eksternal merupakan faktor yang berasal dari luar diri pengingkar.
Faktor internal penyebab pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara sebagai berikut:
Baca Juga: 4 Contoh Pelanggaran HAM di Lingkungan Keluarga
1. Memiliki sikap intoleransi
2. Memiliki kondisi psikologi yang buruk
3. Memiliki sifat individualis
4. Rendahnya tingkat kesadaran dalam melakukan kewajiban demi memenuhi hak warga negara lainnya
5. Memiliki sikap apatis terhadap terpenuhinya har warga negara lainnya.
Di bawah ini merupakan faktor eksternal penyebab pelanggaran hak dan pengingkaran kewajiban warga negara, yaitu:
1. Adanya kesempatan untuk melakukan pelanggaran atau pengingkaran