Sedangkan Brigjen Joko menyambut baik kegiatan ini karena menurutnya, pengetahuan pajak menjadi salah satu pengetahuan yang wajib dimiliki oleh abdi negara, termasuk TNI.
Baca Juga: Kanwil DJP Jateng II Kembali Ingatkan Wajib Pajak Terkait Kewajiban Perpajakan
“Karena nantinya para taruna akan menjadi abdi negara, maka penting hukumnya memiliki pengetahuan tentang pajak, “ ungkap Joko.
Pada Sesi Edukasi Timon Pieter selaku Penyuluh Pajak Kanwil DJP Jateng II memberikan informasi perpajakan kepada para taruna.
Acara ditutup dengan pemberian souvenir kepada taruna yang aktif bertanya dan menanggapi diskusi serta pertukaran plakat antara Kanwil DJP Jawa Tengah II dengan Akmil
#PajakKitaUntukKita