Kamu bisa menggabungkan data pertama dari kolom-kolom secara manual.
Kemudian, klik tab Home, klik tombol droptown Fill, dan pilih Flash Fill.
Kamu pun bisa tekan tombol Ctrl +E untuk aktifkan fitur ini.
3. Menggabungkan kolom di Excel dengan rumus CONCAT
Rumus ini bisa digunakan pada versi 2019 atau yang lebih baru.
Kamu bisa menggunakan rumus CONCAT untuk menggabungkan kolom di Excel.
Contoh CONCAT: = CONCAT (cell_range_baris_kolom_kolom).
Baca Juga: 3 Cara Menghitung Diskon di Excel! Ga Perlu Ribet Hitung Satu-satu!
4. Menggabungkan kolom di Excel dengan CONCATENATE
Kamu bisa menggabungkan kolom Excel dengan rumus CONCATENATE.
Dengan memasukkan kooordinat cell dari kolom-kolom yang ingin digabungkan ke dalam CONCATENATE.
Inilah contoh penulisan CONCATENATE untuk menggabungkan kolom di Excel, yaitu =CONCATENATE (cell_kolom1, cell_kolom2, cell_kolom3, . .).
Ingat, jangan lupa untuk menaruh koma (,) di antara koordinat cell dari kolom-kolom di CONCATENATE agar rumus bisa bekerja dengan benar.
Itulah ulasan tentang cara menggabungkan kolom di Excel dengan mudah.
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News