- Langkah pertama yang harus dilakukan sebelum melakukan restart atau reboot adalah dengan memastikan bahwa tidak ada aplikasi yang masih berjalan.
- Di halaman utama, tekan dan tahan tombol power di bagian samping bodi HP beberapa detik.
- Setelah itu akan muncul dua pilihan yaitu Power Off dan Reboot. Untuk melakukan restart atau reboot, silakan pilih “Reboot”.
- Tunggu hingga HP menyelesaikan prosesnya dan kembali menyala.
Baca Juga: 5 Cara Cek Garansi Realme yang Resmi, Serta Syarat Mendapatkannya
Cara Restart HP vivo Menggunakan Fastboot Mode
* Ketika HP Anda sudah dalah keadaan mati, Anda bisa masuk ke Fastboot Mode dengan menggunakan kombinasi tombol power dan volume naik.
* Tekan dan tahan tombol power dan volume naik secara bersamaan. Setelah beberapa detik, akan muncul Fastboot Mode dengan dua pilihan yaitu Reboot dan Recovery Mode.
* Untuk melakukan restart atau reboot, silakan pilih bagian “Reboot”. Perlu diperhatikan, sesuai instruksi yang ada, Anda bisa melakukan navigasi di Fastboot Mode menggunakan volume naik dan turun untuk navigasi, serta tombol power untuk mengonfirmasi.
* Tunggu hingga proses reboot selesai dan HP vivo Anda akan menyala.
Baca Juga: Cara Menyembunyikan Aplikasi Di Handphone Vivo, Udah Tahu?