3. Menyehatkan Jantung
Secara global, penyebab kematian sebanyak 31,5 % disebabkan oleh penyakit jantung. Penelitian pada 4.629 orang, puasa mengurangi risiko penyakit arteri coroner, diabetes, yang mana keduanya adalah sumber utama timbulnya penyakit jantung.
Salah satu cara efektif mengurangi risiko penyakit jantung adalah dengan mengubah pola makan, yaitu dengan berpuasa.
Baca Juga: Berikut ini Keutamaan Sedekah di Bulan Suci Ramadhan
Jenis-Jenis Berpuasa Menyesuaikan Kondisi Tubuh
1. Water Fasting
Hanya minum air selama jangka waktu tertentu.
2. Juice Fasting
Hanya minum jus buah dan sayuran dalam kurun waktu tertentu.
3. Intermittent Fasting
Mengurangi jumlah asupan makanan selama beberapa jam sampai beberapa hari sekaligus.
4. Partial Fasting
Makan makanan dan minuman tertentu, seperti menghindari makanan olahan, makanan yang mengandung hewan, atau kafein dalam kurun waktu tertentu.
5. Calorie Restriction
Mengurangi asupan kalori selama kurun waktu terntentu.
Baca Juga: 5 Manfaat Puasa bagi Kesehatan, Dokter: Justru Daya Ingat Meningkat!
Penulis: Vina Aminatul Khoiriyyah