Pengertian Pelestarian Ex Situ
Adapun pelestarian ex situ adalah pelestarian yang dilakukan di luar tempat tinggal aslinya. Hal ini dilakukan karena hewan dan tumbuhan sudah kehilangan tempat tinggal aslinya.
Pelestarian ex situ dilakukan sebagai upaya rehabilitasi, penangkaran dan pembiakan hewan atau tumbuhan langka.
Pada pelestarian ini, hewan atau tumbuhan akan dibawa ke luar habibat aslinya dan masuk ke habitat baru yang lebih terkontrol.
Perbedaan Pelestarian In Situ dan Ex Situ
Perbedaan pelestarian in situ dan ex situ terletak pada lokasi pelestariannya.
Sebagaimana sudah dijelaskan, pelestarian in situ dilakukan di tempat asli atau habitat hewan atau tumbuhan.
Sementara pelestarian ex situ dilaksanakan di luar tempat habitat hewan atau tumbuhan.
Baca Juga: 5 Contoh Tumbuhan yang Berkembang Biak dengan Spora
Contoh Pelestarian In Situ