- Adanya peretasan pada akun.
- Pemilik akun tidak mengikuti kebijakan yang sudah diterapkan Google.
- Pemilik akun didapati menggunakan layanan Google untuk eksploitasi atau melakukan pelecehan pada anak.
- Pendaftaran layanan Google dengan identitas palsu yang bertujuan untuk menipu orang lain.
- Melakukan pelanggaran terhadap hukum atau saksi yang berlaku.
- Akun Google dipakai untuk melecehkan, menindas, dan mengancam orang lain secara online.
- Pengguna melakukan spam ke pengguna lain.
- Pendaftaran akun Google menggunakan identitas pengguna lain untuk tujuan yang merugikan.
- Pengguna menyebarkan malware, melakukan phising atau mengambil informasi pengguna lain, dan melakukan hal lain yang membahayakan.
- Akun Google untuk distribusi konten seksual vulgar dan pornografi.
- Akun Google dipakai untuk perekrutan organisasi teroris, memuji serangan teroris, dan promosi tindakan teroris.
- Menggunakan program atau bot untuk membuat akun palsu.
Lantas, jika kamu tidak merasa melakukan beberapa hal yang sudah disebutkan di atas, bagaimana cara mengatasi akun Google dinonaktifkan?
Baca Juga: Cara Mengembalikan Akun Google Di Handphone Yang Hilang
Cara mengatasi akun Google dinonaktifkan
Kamu bisa meminta pihak Google untuk memulihkan akun, berikut ini langkah-langkahnya:
- Buka peraban atau browser dan lakukan login ke akun Google seperti biasa dengan email dan kata sandi yang sesuai.
- Kamu akan mendapati proses login gagal. Pada halaman tersebut klik 'Minta Peninjauan'.
- Ikuti petunjuk yang muncul hingga prosesnya selesai dan tunggu pihak Google untuk melakukan peninjauan.
- Selesai.
Itu dia seputar informasi mengenai penyebab dan cara mengatasi akun Google dinonaktifkan.
Semoga membantu!
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.
TERKINI
22 November 2024 05:30 WIB
21 November 2024 22:45 WIB
21 November 2024 19:36 WIB
21 November 2024 19:00 WIB