Sonora.ID - Simak ulasan tentang hari libur nasional bulan Mei 2023 yang akan diperingati di Indonesia.
Pemerintah sudah mengatur hari libur nasional dan cuti bersama setiap tahunnya, termasuk di bulan Mei 2023 ini.
Masyarakat perlu kembali menyimaknya kembali untuk mengatur rencana selama satu bulan ke depan.
Adapun hari libur nasional diatur dalam Perubahan Surat Keputusan Bersama (SKB) 3 Menteri, Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi yang diteken pada 29 Maret 2023 lalu.
Sebelumnya, pemerintah juga telah menetapkan beberapa tanggal untuk cuti bersama sepanjang tahun 2023.
Lantas kapan tanggal merah di bulan Mei 2023? Berikut ulasan selengkapnya.
Baca Juga: Daftar Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama 2023 Sesuai SKB 3 Menteri
Daftar Hari Libur Nasional Bulan Mei 2023
Merujuk pada keputusan dalam SKB 3 Menteri, di bulan Mei 2023 ada dua hari libur nasional yang ditetapkan pemerintah.
Hari libur nasional bulan Mei 2023 jatuh pada :
Cuti Bersama bulan Mei 2023
Masih merujuk keputusan pemerintah, di bulan Mei 2023 tidak ada cuti bersama.
Di pertengahan tahun 2023 ini, hanya tersisa dua hari cuti bersama yang jatuh pada:
Baca Juga: Syarat Naik Kereta Api di Masa Mudik Lebaran 2023, Perhatikan Sebelum Berangkat!
Hari Besar Nasional di Bulan Mei 2023
Selain tanggal merah, ada beberapa hari besar nasional yang juga dirayakan di bulan Mei 2023, yaitu:
Hari Besar Nasional di Bulan Mei 2023
Demikian ulasan tentang daftar hari libur nasional di bulan Mei 2023 beserta peringatan hari besar yang ada di bulan ini. Semoga informasi ini bermanfaat.
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News