4. Presto: cepat, dengan kecepatan sekitar 184-200 M.M
5. Andante: secepat orang berjalan, dengan kecepatan sekitar 72-76 M.M
6. Andantio: lebih cepat dari Andante, dengan kecepatan sekitar 80-84 M.M
7. Maestoso: agung dan mulia, dengan kecepatan sekitar 88-92 M.M
8. Moderato: sedang, dengan kecepatan sekitar 96-104 M.M
9. Grave: sangat lambat dan khidmat, dengan kecepatan sekitar 40-44 M.M
10. Largo: lambat dan agung, dengan kecepatan sekitar 46-50 M.M
11. Adagio: sedikit lebih cepat dari Largo, dengan kecepatan sekitar 52-54 M.M
12. Lento: lambat, dengan kecepatan sekitar 56-58 M.M
Baca Juga: 5 Alat Musik Betawi Kegunaan dan Cara Memainkannya
Itulah tadi penjelasan mengenai jenis tempo dalam lagu dan seni musik. Semoga bermanfaat!
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News