12 Peraturan Permainan Futsal yang Harus Dipenuhi oleh Pemainnya

11 Mei 2023 16:40 WIB
Ilustrasi peraturan permainan futsal
Ilustrasi peraturan permainan futsal ( )

Apabila tendangan tidak dilakukan dalam waktu empat detik, maka restart pun menjadi izin gawang yang dilakukan oleh tim lawan.

7. Tendangan Bebas

Pemain dapat melakukan tendangan bebas secara langsung atau tidak langsung melalui umpan pendek dari pemain yang berada di satu tim.

8. Tendangan Penalti

Pemain tidak boleh bertahan lebih dekat 16 kaki dari bola dan pemain bertahan harus berada di belakang pemain yang akan melakukan penalti.

9. Kartu Kuning

Peemberian kartu kuning sama seperti sepak bola, yaitu dua kartu kuning akan membuat pemain diganjar dengan kartu merah.

10. Kartu Merah

Pemain yang mendapatkan kartu merah akan menjalani skorsing minimal sebanyak satu peertandingan.

11. Penalti Kedua

Tim yang melakukan foul akan diberikan penalti untuk tim lawan dan tembakan dilakukan berjerak 30 kaki dari garis gawang dan bagian tengah.

12. Titik Penalti

Pemain yang melakukan penalti berjarak 20 kaki dari garis gawang dan kiper tidak boleh melewati garis gawang sebelum bola ditendang.

Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm