Penyebab kenakalan remaja terbagi menjadi dua faktor yakni faktor internal dan faktor eksternal.
Faktor intarnal
1. Krisis identitas
Saat remaja tidak mendapatkan pengakuan dari lingkungannya maka ia cenderung akan melakukan pelanggaran norma.
2. Kontrol diri yang amat lemah
Anak dengan kemampuan kontrol diri yang lemah biasanya tidak bisa membedakan tingkah laku yang bisa diterima dan tidak di masyarakat.
Faktor eksternal
1. Kurangnya perhatian dan kasih sayang
Orang tua merupakan sosok yang sangat berperan penting dalam tumbuh kembang anak.
Kurangnya perhatian dan kasih sayang membuat seseorang menjadi nakal.