1. Plato (427-347 SM)
Plato mengatakan bahwa filosofi adalah ilmu pengetahuan yang membahas hakekat untuk mencapai pengetahuan dengan kebenaran di belakangnya.
2. Aristoteles (384 - 322 SM)
Filsuf terkenal bernamakan Aristoteles mengatakan bahwa filosofi adalah ilmu pengetahuan yang berkaitan dengan kebenaran dan meliputi logika, fisika, metafisika, dan pengetahuan praktis.
3. Bertrand Russel
Berdasarkan pendapat Bertrand Russel, filosofi adalah usaha untuk menjawab berbagai pertanyaan secara menyeluruh - tidak mendangkal yang dilakukan oleh manusia di kehidupan sehari-hari.
4. R. Berling
Sedangkan menurut R. Berling (1968), filosofi adalah pemikiran besar yang diilhami rasio tentang sesuatu yang berasal dari pengalaman.
5. Immanuel Kant
Immanuel Kant membagi filosofi menjadi empat persoalan yang dibahas sebagai pokok pangkal dari segala pengetahuan, yakni: