10. Kata Hubung Perbandingan
Kata hubung ini berguna untuk menghubungkan dua hal dan kemudian membandingkannya. Kata yang sering dipakai adalah: seperti, sebagai, bagai, dan bagaikan.
Contoh kalimat:
11. Kata Hubung Korelatif
Kata hubung ini bertujuan untuk menghubungkan dua kalimat yang masih memiliki hubungan sehingga bagian yang satu langssung memengaruhi bagian yang lain atau kalimat yang satu melengkapi kalimat yang lain.
Contoh kata hubungnya adalah: tidak hanya… tetapi juga, sedemikian rupa… sehingga, dan bukannya… melainkan.
Baca Juga: 40 Kata-Kata Perpisahan Untuk Guru TK: Menyentuh Hati dan Penuh Haru
Contoh kalimat:
12. Kata Hubung Penegas
Kata hubung ini berfungsi sebagai penegas atau meringkas bagian kalimatnya sebelumnya. Contoh kata yang sering dipakai adalah: bahkan, apalagi, yaitu, dan yakni.
Contoh kalimat:
13. Kata Hubung Penjelas
Kata hubung ini berfungsi untuk menjelaskan kalimat sebelumnya agar lebih terperinci. Kata yang sering dipakai adalah: bahwa.
Contoh kalimat:
Baca Juga: 40 Contoh Kalimat Konjungsi Kausalitas dalam Bahasa Indonesia
14 Kata Hubung Pembenaran
Kata hubung ini biasa disebut juga konsesif, adalah suatu kata hubung yang berfungsi menghubungkan dua hal dengan cara membenarkan suatu hal sekaligus menolak hal lainnya. Contoh kata hubung pada konjungsi ini adalah: walaupun, meskipun, biar, dan biarpun.
Contoh kalimat:
15. Kata Hubung Urutan
Kata hubung ini berfungsi menyatakan urutan suatu hal. Kata hubung yang sering dipakai adalah: lalu dan kemudian.
Contoh kalimat:
16. Kata Hubung Pembatas
Kata hubung ini bertujuan untuk menyatakan suatu batasan terhadap suatu keadaan/kejadian. Kata hubung yang sering digunakan adalah: kecuali, selain, dan asal.
Contoh kalimat:
Demikian penjelasan mengenai jenis-jenis kata hubung sebagaimana di atas. Semoga bermanfaat.
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News
Baca Juga: 40 Contoh Konjungsi Keterangan Waktu atau Konjungsi Temporal