70 Kata-Kata Sindiran Kena Mental, Coba Pakai!

16 Juli 2023 12:00 WIB
ilustrasi,  Kata-Kata Sindiran Kena Mental
ilustrasi, Kata-Kata Sindiran Kena Mental ( Freepik)

Kata-kata Sindiran Kena Mental untuk Teman

  • Teman datang dan pergi. Tapi aku tidak menyangka kamu juga.

  • Aku tidak kehilangan seorang teman pun. Aku hanya baru sadar kalau tak pernah memilikinya.

  • Kalau sudah berbicara tentang perasaan, sahabat pun berisiko jadi pelaku tikung menikung
  • Wajah itu dirawat, bukan diedit aplikasi. 

  • Pasti kamu lelah ya karena harus pakai make up di dua wajah sekaligus

  • Kalau kamu suka makan teman, jangan lupa tambah nasi biar kenyang

  • Kamu kok seperti tahi cicak, mukanya putih tapi lehernya hitam
  • Teman datang seiring banyaknya kebutuhan.

  • Sayang, kalau kamu mau bermuka dua, paling tidak buatlah salah satunya terlihat cantik.

  • Jika ada seorang teman mengatakan kamu 'PINTAR', jangan sombong. Belum tentu teman tersebut mengatakan yang sebenarnya.

  • Aku tak butuh teman yang berubah saat aku berubah dan mengangguk saat aku mengangguk. Bayanganku bisa melakukannya dengan lebih baik.

    Kata-kata Sindiran Kena Mental untuk Mantan
  • Aku itu unlimited sedangkan kamu kaya kacang di pasar. Mudah ditemukan!

  • Kamu mengingatkanku pada receh gopean. Bermuka dua dan nggak terlalu berharga.

  • Kalau berbohong dan berselingkuh adalah sebuah pekerjaan, kamu pasti sudah menjadi jutawan.

  • Buanglah mantan pada orang yang lebih membutuhkan.

  • Perasaan terbaik adalah melihatmu sekarang bersama dengan seseorang yang wajahnya seperti baru saja ditendang pakai kaleng biskuit.

  • Apa benar mantan itu singkatan dari manis, tapi setan?

  • Baru putus aja udah punya pacar baru lagi, kok kamu tuh kaya rumah petak yang murah, sih.

  • Aku bukan keset yang selalu bisa welcome kamu walaupun kamu telah melakukan banyak kesalahan

  • Oh, menderita? Makanya, jangan bikin susah orang

  • Bahkan kayu yang berada di sungai selama puluhan tahun pun tak akan berubah menjadi buaya

    Kata-kata Sindiran Kena Mental untuk Orang Sombong
  • Orang sombong sebenarnya adalah orang yang pengecut karena ia tidak berani bergaul dengan orang yang lebih hebat darinya.

  • Orang sombong biasanya suka mengatakan hal berlebihan yang sebenarnya tidak ada padanya, contohnya kamu.

  • Omonganmu kayak balon warna-warni, tapi sayang, isinya angin doang

  • Bergayalah sesuai dompetmu, wahai anak muda.

  • Kepala lo lebih besar dari mulut lo, tapi kenapa omong kosong lo lebih besar dari cara berpikir lo?

  • Kita sombong hanya karena sedikit kelebihan yang tampak besar.

  • Lihatlah ke atas sebagai motivasi bukan untuk jadi sombong, dan melihat ke bawah agar lebih bersyukur bukan untuk menjadi rendah diri.

  • Miliki lebih dari yang kau tunjukkan, bicaralah lebih sedikit dari yang kamu tahu.

  • Nggak usah meninggi, kalau ukuran badanmu saja masih segitu.

  • Orang sombong biasanya suka mengatakan hal berlebihan yang sebenarnya tidak ada padanya.

  • Orang sombong itu ibarat orang yang berdiri di atas gunung. Dia melihat orang lain kecil, tapi dia tidak sadar orang lain melihatnya kecil juga.

  • Sama-sama berasal dari tanah, sama-sama nginjek tanah dan bakal balik lagi ke tanah. Jadi buat apa sombong?

  • Semoga suatu hari nanti hidupmu bakal seindah apa yang kamu pamerkan di Facebook.

  • Tetangga baru naik Avanza sudah banyak gaya, padahal yang naik sepeda jauh lebih kaya.

  • Yang lagi cantik jangan sombong, itu cantik sebentar doang. Tua dikit itu cantik sudah hilang, jadi jangan sombong ya cantik.

  • Yang tinggi saja tidak melangit. Ini kenapa tanah sok menjadi langit.

  • Kecuali jika namamu itu Google, berhentilah bertingkah seperti kamu tahu segalanya
  • Demikian ulasan tentang kata-kata sindiran kena mental yang bisa kamu sampaikan untuk orang-orang menyebalkan. 

    Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News

    Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
    Laporkan Komentar
    Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
    Laporkan Komentar
    Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
    92.0 fm
    98.0 fm
    102.6 fm
    93.3 fm
    97.4 fm
    98.9 fm
    101.1 fm
    96.7 fm
    98.9 fm
    98.8 fm
    97.5 fm
    91.3 fm
    94.4 fm
    102.1 fm
    98.8 fm
    95.9 fm
    97.8 fm
    101.1 fm
    101.1 Mhz Fm
    101.2 fm
    101.8 fm