4. Jus pisang
Buah pisang sangat mudah ditemui di mana-mana.
Kamu bisa membuat jus dari pisang jika mengalami tekanan darah tinggi saat hamil.
Buah pisang memiliki kandungan kalium dan mineral yang cukup untuk membantu dan mengontrol hipertensi.
Kandungan kalium ini bisa mengurangi efek natrium dan membantu meredakan ketegangan pada dinding pembuluh darah.
Baca Juga: 11 Manfaat Alpukat untuk Ibu Hamil Sekaligus Janin
5. Jus lemon
Lemon mengandung karbohidrat, serat, kalsium, mineral, antioksidan dan beberapa vitamin.
Kandungan yang ada membuat buah ini sangat sehat untuk dikonsumsi ibu hamil.
Jus lemon sangat cocok diminum untuk ibu hamil yang memiliki tekanan darah tinggi.
Ini karena antioksidan yang dimiliki lemon.
Itulah beberapa jus penurun darah tinggi saat hamil, selamat mencoba.
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News