Marak Kebakaran, Penggalangan Dana Dimana-Mana, Berizin Kah?

17 Juli 2023 15:35 WIB
Kebakaran di Simpang Pilot jalan Belitung Darat (dok)
Kebakaran di Simpang Pilot jalan Belitung Darat (dok) ( Smart FM Banjarmasin/Juma)

"Namun sekali lagi, mereka tidak pernah berizin. Jadi instansi terkait ingin menertibkan, silahkan saja. Kita cuma bisa mengimbau jangan melakukan dipinggir jalan," pungkasnya.

Lantas, berapa sebanarnya jumlah bantuan yang diberikan Pemko Banjarmsin kepada setiap warga yang menjadi korban kebakaran?

Baca Juga: Upaya Pemprov Kalbar dalam Mengantisipasi Karhutla

Menjawab hal itu, pihaknya di Dinsos hanya memberi bantuan yang bersifat sementara. Seperti bahan sembako selama sepekan, pemasangan tenda dan alat tulis sekolah.

Disamping bantuan dana sebesar Rp3 juta rupiah per rumah, dari Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kesra) Setdako Banjarmasin.

"Kalau jumlah korban di atas 12 Kepala Keluarga (KK) maka kita dirikan dapur umum. Seperti halnya akhir-akhir ini, kita sering dirikan dapur umum. Makanya kualahan juga jadinya," pungkasnya.

Diketahui, berdasarkan data Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelematan (DPKP) Banjarmasin setidaknya sudah ada 68 kejadian kebakaran sejak Januari-Juni 2023.

Rinciannya, Januari 11 kali kejadian, Februari 10 kali kejadian, Maret 13 kali kejadian, April 9 kali kejadian, Mei 15 kali kejadian dan Juni 10 kali kejadian.

Baca Juga: Marak Terjadi Kebakaran! Kurang Pemahaman Tiga Menit Pertama

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm
Seiring maraknya musibah kebakaran, tingkat kepedulian masyarakat pun tampaknya juga semakin tinggi