Sonora.ID - Berikut adalah ulasan tentang air tanah yang sudah lengkap dengan pengertian, proses, dan manfaat bagi kehidupan manusia.
Terdapat banyak sekali jenis air yang digunakan dalam kehidupan manusia sehari-hari, salah satunya air tanah.
Jenis air ini memiliki peranan yang sangat penting bagi keberlangsungan aktivitas manusia dalam memenuhi kebutuhan produksi lho!
Dengan air tanah, manusia dapat memenuhi kebutuhan produksi, kebutuhan rumah tangga, sampai menjaga keseimbangan alam.
Agar lebih memahami jenis air ini, kamu dapat menyimak pengertian dengan proses serta manfaatnya bagi kehidupan manusia.
Baca Juga: Presipitasi: Pengertian dan Proses Terjadinya Dibahas Lengkap
Dilansir dari laman Gramedia, Undang-undang Nomor 7 Tahun 2005 mengartikan air tanah sebagai air yang ada di lapisan batuan di bawah permukaan tanah.
Selain dari Undang-undang, pengertian dari jenis air ini juga dapat diketahui dari beberapa ahli, yaitu:
Jiak sudah memahami baik pengertian dari jenis air ini, kamu wajib mengetahui proses air tanah terbentuk agar definisi tersebut semakin tepat.
Proses Air Tanah
Air tanah terbentuk dari siklus hidrologi yang terjadi dalam kehidupan sehari-hari. Siklus ini sendiri berada di lingkungan perairan.
Siklus hidrologi tidak akan pernah berhenti terjadi selama ada matahari yang membantu menguapkan air laut menjadi awan dan turun hujan atau salju setelahnya.
Air hujan atau salju yang turun ke muka bumi ini sebagian besar akan mengalir ke permukaan tanah. Namun, sebagian kecilnya akan meresap ke dalam tanah.
Setelah diresap oleh tanah, air pun tetap akan mengalami evaporasi yang nantinya turut membentuk awan dan siklus hidrologi pun berlanjut setiap harinya.
Manfaat Air Tanah
Seperti yang sudah disinggung sebelumnya, air tanah memiliki manfaat yang cukup penting bagi keberlangsungan hidup manusia, yaitu:
Baca Juga: 16 Fungsi Air Bagi Tumbuhan: Apa Sajakah Itu?
Demikian pembahasan tentang air tanah yang dapat kamu jadikan sebagai media pembelajaran terkait pentingnya peran dari jenis air ini.
Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.