Cumulonimbus Calvus
Salah satu jenis dari awan cumulonimbus adalah Calvacus. Ciri utama dari awan ini adalah memiliki bagian atas yang bengkak seperti awan cumulus.
Hingga membuat tetesan air di puncak awan belum membeku menjadi kristal es.
Cumulonimbus Capillatus
Jenis selanjutnya dari awan Cumulonimbus adalah capillatus. Ciri khas dan utama dari awan ini adalah memiliki bagian atas berserat dan memiliki isi.
Tetesan air dari awan yang sudah mulai membeku biasanya akan menandakan hujan akan turun.
Cumulonimbus Incus
Bagian atas awan jenis ini berserat dan memiliki bentuk seperti landasan, karena awan ini terus bertumbuh.
Jika awan Cumulonimbus Incusmencapai puncak troposfer, ia akan menciptakan landasan atau inkus yang indah.
Baca Juga: 3 Fakta Menarik dari Wisata Wae Rebo, Desa yang Berada di Atas Awan