3. Letak tahi lalat di ujung hidung
Orang-orang yang memiliki tahi lalat di ujung hidung berarti orang tersebut memiliki kepribadian dapat berpikir dengan cepat, tetapi juga dapat marah dengan cepat, serta memiliki harga diri yang tinggi.
Baca Juga: 6 Arti Tahi Lalat di Kepala Menurut Primbon Jawa, Anda Memilikinya?
4. Letak tahi lalat di hidung bagian Kanan
Jika kamu memiliki tahi lalat yang terletak pada bagian ini melambangkan kekayaan dengan usaha minimal.
Artinya kamu akan mendapatkan kekayaan melimpahkan meskipun tidak dengan effort yang besar.
5. Letak tahi lalat di hidung bagian kiri
Tahi lalat pada posisi ini memiliki arti yang berbanding terbalik dengan sebelumnya.
Tahi lalat dibagian kiri melambangkan hal yang buruk.
6. Tahi lalat di atas hidung
Tahi lalat di posisi ini menunjukan masalah percintaan dan ketidakstabilan yang di alami
7. Tahi lalat di sisi hidung
letak tahi lalat ini memiliki arti bahwa kamu memiliki nasib yang baik dalam keuangan.
Baca Juga: 5 Arti Tahi Lalat di Tangan Kanan, Tanda Masa Depan yang Cerah?