5 Fakta Mengenai Buah Mangga Untuk Kesehatan Tubuh Manusia

22 Agustus 2023 13:23 WIB
Illustrasi angga
Illustrasi angga ( freepik)

1. Menjaga Kesehatan Pencernaan

Pada buah ini mengandung sebuah senyawa yang bernama amilase dan serat makanan yang mencegah sembelit. 

Senyawa ini memiliki fungsi sebagai pemecah pati yang sulit, sehingga mencegah sembelit.

2. Buah Mangga Mampu Meningkatkan Imun Tubuh 

Kandungan vitamin A dan C pada buah mangga mampu menurunkan risiko infeksi.

Selain itu juga bisa membuat tubuh menghasilkan lebih banyak sel darah putih untuk melawan penyakit, membantu sel-sel tubuh bekerja lebih efektif, dan meningkatkan pertahanan kulit.

3. Menurunkan Risiko Kanker

Buah mangga mengandung polifenol yang memiliki sifat antikanker dan juga stres.

Stres oksidatif, menghancurkan atau menghentikan pertumbuhan berbagai sel kanker, termasuk leukemia dan kanker usus besar.

4. Mencegah Risiko Diabetes

Mengonsumsi buah dan sayuran yang tinggi vitamin C dan karotenoid dapat membantu mencegah timbulnya diabetes. 

Akan tetapi belum ada penelitian pasti mengenai hal tersebut. Jadi masih harus dibutuhkan penelitian lebih mengenai hal itu.

5. Menjaga Kesehatan Jantung

Mengonsumsi buah mangga dapat menjaga kesehatan jantung. 

Ini dikarenakan mangga mengandung magnesium dan potasium, yang dapat membantu menjaga aliran darah tetap sehat.

Nutrisi ini sekaligus membantu pembuluh darah tetap rileks dan menstabilkan tekanan darah. 

Mangiferin sebagai antioksidan dari mangga juga baik untuk kesehatan jantung.

Baca Juga: 10 Buah untuk Radang Tenggorokan, Meredakan Nyeri Bantu Cepat Sembuh

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm