Sonora.ID – Berikut contoh soal PTS PAI kelas 12 semester 1, beserta kunci jawabannya lengkap.
Dengan mempelajari contoh soal PTS PAI kelas 12 semester 1 ini, para siswa diharapkan agar lebih siap saat nantinya menghadapi ujian yang sesungguhnya.
Penilaian Tengah Semester (PTS) atau Ujian Tengah Semester (UTS) merupakan sistem penilaian kinerja dan belajar siswa dalam tengah semester.
Dalam contoh Soal PTS akan terdapat variasi soal dari berbagai aspek materi yang telah dipelajari, dan PAI (Pendidikan Agama Islam) adalah salah satu pelajaran yang diujikan.
Namun, untuk mengukur seberapa jauh pemahaman kamu akan soal tersebut, akan lebih baik jika kamu mencoba untuk menyelesaikannya sendiri terlebih dahulu sebelum melihat kunci jawabannya.
Tak perlu berlama-lama, berikut contoh soal PTS PAI kelas 12 semester 1, beserta kunci jawabannya lengkap.
Baca Juga: 40 Contoh Soal PTS Matematika Kelas 6 Semester 1, Beserta Jawabannya
1. Apa alasan Ulul albab selalu memikirkan keagungan Allah SWT?
a. Al-Alaq
b. Al-Fatihah
c. Al-Baqarah
d. An-Nas
14. Surat apa yang biasa dibaca dalam salat Jumat?
a. Al-Ikhlas
b. Al-Fatihah
c. Al-Kahfi
d. Al-Jumu’ah
15. Ayat yang menjelaskan tentang kewajiban menunaikan zakat terdapat dalam surat …
a. Al-Baqarah
b. Yasin
c. Al-Ikhlas
d. At-Tin
16. Apa nama surat yang menceritakan kisah Nabi Yusuf AS?
a. Surat Maryam
b. Surat Al-Kahf
c. Surat An-Nisa
d. Surat Yusuf
17. Surat apa yang disebut sebagai ‘Ummul Kitab’?
a. Al-Fatihah
b. Al-Ikhlas
c. An-Nas
d. Al-Baqarah
18. Apa nama surat dalam Al-Qur’an yang membahas tentang peristiwa Isra’ Mi’raj?
a. Surat Al-Fatihah
b. Surat Al-Isra
c. Surat Maryam
d. Surat An-Nur
19. Dalam Islam, apa nama malaikat yang bertugas memberikan wahyu kepada para nabi?
a. Malaikat Israfil
b. Malaikat Mikail
c. Malaikat Jibril
d. Malaikat Izrail
20. Siapa nama nabi yang dikenal sebagai nabi yang dapat berbicara langsung dengan Allah SWT tanpa perantara?
a. Nabi Ibrahim
b. Nabi Yusuf
c. Nabi Musa
d. Nabi Isa
Baca Juga: 30 Contoh Soal Sejarah Kelas 10 Semester 1 Kurikulum Merdeka dan Jawabannya
21. Kitab suci bagi umat Yahudi adalah …
a. Injil
b. Zabur
c. Taurat
d. Quran
22. Siapakah yang dikenal sebagai sahabat penulis wahyu?
a. Umar bin Khattab
b. Usman bin Affan
c. Abu Bakar Ash-Shiddiq
d. Zaid bin Tsabit
23. Seorang nabi yang diberi keistimewan oleh Allahswt. Dapat berbicara ketika baru lahir yaitu ...
a. Adam a.s
b. Nuh a.s
c. Isa a.s
d. sulaiman a.s
24. Kitab yang diberikan kepada Nabi Musa a.s yaitu ...
a. Zabur
b. Taurat
c. Injil
d. Alquran
25. Nabi Musa a.s pernah menerima wahyu dengan berdialog langsung dengan Allah swt. Yang terjadi di ...
a. Gua Hira
b. Jabal Nur
c. Jabal Uhud
d. Bukit Thursina