5 Makanan yang Bantu Percepat Penyembuhan Luka Pascaoperasi

19 September 2023 15:41 WIB
Ilustrasi pasein pascaoperasi
Ilustrasi pasein pascaoperasi ( Pixabay)

Telur adalah sumber protein yang dapat membantu proses penyembuhan luka. Protein berperan sebagai bahan baku pembentukan fibrin dan kolagen yang mempercepat penyembuhan luka.

Telur juga mengandung vitamin D yang berperan meningkatkan sistem kekebalan tubuh. Selain telur, daging ayam, kedelai, dan ikan gabus juga mengandung protein yang dapat mempercepat penyembuhan luka dan pemulihan pascaoperasi.

3. Salmon

Ikan salmon mengandung omega-3 dan protein yang bisa mempercepat proses penyembuhan luka operasi. Omega-3 memiliki sifat antiinflamasi sehingga dapat membantu mengurangi peradangan pada luka. 

4. Buah-buahan

Buah-buahan yang mengandung vitamin C tinggi, seperti jeruk, stroberi, pepaya, semangka, dan anggur dapat membantu proses penyembuhan luka.

Lemak sehat yang terkandung dalam alpukat juga memberikan energi yang cukup dan membantu meningkatkan sistem imunitas.

5. Kacang-kacangan

Kacang-kacangan mengandung, mangan, magnesium, dan vitamin E yang mampu menutrisi kulit termasuk berperan dalam proses penyembuhan luka. Kacang tanah diketahui bisa membantu mempercepat penyembuhan luka jahitan.

Baca Juga: 5 Makanan Wajib Dihindari Pengidap Hipertensi, Garam hingga Kafein

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm