26. Manakah yang termasuk unsur-unsur dalam teks pidato persuasif….
a. Alur cerita, tokoh, dan sudut pandang
b. Latar belakang, konflik, dan resolusi
c. Pendahuluan, argumen, dan penutup
d. Karakteristik tokoh, setting, dan tema
27. Pernyataan yang memiliki sifat mendukung atau alasan yang mempengaruhi pendengar disebut….
a. Fakta
b. Argumen persuasif
c. Pernyataan persuasif
d. Pendapat
28. Apakah yang menjadi ciri khas dari teks pidato persuasif….
a. Menggambarkan latar waktu dan tempat dengan detail
b. Menggunakan bahasa formal dan kaku
c. Menyajikan informasi tanpa memberikan pendapat penulis
d. Menggunakan bahasa persuasif untuk membujuk pendengar
29. Perhatikan unsur karya tulis berikut!
1. Latar belakang
2. Pendahuluan
3. Kesimpulan
4. Pembahasan
5. Penutup
Sistematika yang tepat dari unsur-unsur karya tulis di atas adalah ...
a. 2, 3, 4, 5, 1
b. 3, 4, 5, 1, 2
c. 2, 1, 4, 5, 1
d. 1, 3, 5, 4, 2
30. Hal-hal yang merupakan pendahuluan dalam karya ilmuah adalah sebagai berikut, kecuali ...
a. Latar belakang permasalahan
b. Tujuan penulisan
c. Rumusan masalah
d. Kesimpulan penulisan
31. Perhatikan data daftar pustaka berikut!
1. Judul buku
2. Penerbit
3. Pengarang
4. Kota terbit
5. Tahun terbit
Penulisan daftar pustaka yang tepat yaitu dengan urutan nomor ...
a. 3, 1, 2, 4, 5
b. 1, 2, 5, 4, 2
c. 1, 3, 4, 2, 5
d. 3, 5, 1, 4, 2
32. Langkah para ahli dalam mendeteksi pasien yang terinfeksi flu burung adalah ...
a. Dia memeriksa tekanan darah pasien
b. Mereka memeriksa suhu tubuh pasien
c. Dokter melakukan pemeriksaan dengan foto thorak
d. Mereka memeriksa contoh darah pasien
33. Gagasan utama paragraf kedua teks tersebut adalah ...
a. Hasil pemeriksaan dengan foto thorax
b. Para ahli menganjurkan agar warga tidak perlu panik
c. Diduga mengidap infeksi flu burung
d. Penurunan limposir pada tubuh kita
34. Hal-hal yang merupakan pendahuluan dalam karya ilmiah adalah sebagai berikut, kecuali….
a. Latar belakang permasalahan
b. Tujuan penulisan
c. Kesimpulan penulisan
d. Rumusan masalah
35. Perhatikan data daftar pustaka berikut!
1) Judul buku
2) Penerbit
3) Pengarang
4) Kota terbit
5) Tahun terbit
Penulisan daftar pustaka yang tepat yaitu dengan urutan nomor….
a. 3, 1, 2, 4, 5
b. 3, 5, 1, 4, 2
c. 1, 3, 4, 2, 5
d. 1, 3, 5, 4, 2
36. Kalimat efektif untuk pengantar penulisan tujuan karya tulis adalah….
a. Tujuan daripada penulisan ini adalah sebagai berikut.....
b. Karena itu tujuan penelitian ini adalah sebagai berikut....
c. Tujuan yang akan dicapai dalam penelitian ini dapat dikemukakan sebagai berikut.... d. Tujuan penelitian ini adalah sebagai berikut
37. Pernyataan berikut merupakan ciri karya tulis ilmiah, kecuali….
a. Menggunakan pola pikir ilmiah
b. Disusun secara sistematis
c. Berdasarkan fakta hasil pengamatan
d. Bersifat subjektif
38. Akhir-akhir ini masalah limbah menjadi topik utama di media cetak maupun media elektronik. Akibat kemajuan bidang industri dan teknologi, maka limbah pun mulai menjadi masalah. Paragraf di atas merupakan bagian pendahuluan pada karya tulis yaitu….
a. Kegunaan penelitian
b. Manfaat penulisan
c. Tujuan penulisan
d. Latar belakang
39. Pidato pada intinya adalah….
a. Penyajian lisan kepada sekelompok masa
b. Berbicara di atas podium
c. Pembicaraan tentang masalah sosial
d. Keterampilan dalam berbahasa lisan
40. Berikut ini hal pendukung dalam berpidato, kecuali….
a. Intonasi
b. Artikulasi
c. Volume
d. Sapaan
Baca berita update lainnya dari Sonora.id di Google News.
Baca Juga: 40 Contoh Soal PTS PJOK Kelas 2 Semester 1, dan Jawabannya Lengkap