Baca Juga: 9 Manfaat Buah Bit untuk Kesehatan, Atasi Sembelit hingga Turunkan Tekanan Darah
1. Meningkatkan Kesehatan Otak
Kandungan asam lemak omega-3 pada susu kedelai dapat meningkatkan kesehatan dan fungsi otak.
Kandungan ini berkaitan dengan penurunan risiko penyakit alzheimer dan demensia.
Kedua penyakit ini dapat mengakibatkan penurunan daya ingat, terutama pada yang sudah lanjut usia (lansia)
2. Menjaga Kesehatan Jantung
Dikutip dari laman Pustaka Setjen Kementerian Pertanian, manfaat susu kedelai lainnya adalah mampu menjaga kesehatan jantung.
Hal ini karena susu kedelai mengandung isoplavon yang baik untuk jantung.
3. Menjaga Kesehatan Pencernaan
Kandungan serat tinggi pada susu kedelai dapat menyehatkan pencernaan.