4 Keuntungan Servis Motor Honda Secara Rutin di AHASS

17 Oktober 2023 23:28 WIB
Bengkel resmi Honda AHASS
Bengkel resmi Honda AHASS ( Astra Motor)

Dalam buku tersebut, ada informasi soal garansi dan jadwal servis untuk memastikan kondisi sepeda motor tetap dalam kondisi prima.

Konsumen juga bisa memanfaatkan fasilitas KPB (Kupon Perawatan Berkala) pada Buku Servis & Garansi yang memberikan hak gratis jasa servis berkala bahkan ganti oli gratis.

  • Service pertama: gratis ganti oli dan gratis jasa servis berkala
  • Service kedua: gratis jasa servis berkala
  • Service ketiga: gratis jasa servis berkala
  • Service keempat (tipe-tipe tertentu): gratis jasa servis berkala

Service rutin sesuai dengan jadwal juga memastikan klaim garansi konsumen tidak gugur karena pencatatan riwayat service akan tertulis dengan baik.

Semua cabang AHASS di seluruh Indonesia dapat melayani servis perawatan berkala termasuk menerima klaim gratis jasa servis dan ganti oli dari Kupon Perawatan Berkala (KPB).

3. Keaslian Spare Parts Terjamin

Sebagai bengkel resmi sepeda motor Honda, AHASS tentu memberikan spare parts asli.

Setiap bengkel AHASS menggunakan Honda Genuine Parts, suku cadang asli Honda yang direkomendasikan oleh PT. Astra Honda Motor.

Dengan spare parts asli, daya tahan dan performa sepeda motor akan tetap terjaga. Sebab, Honda Genuine Parts sama dengan part yang terpasang di motor Honda baru.

4. Nyaman dan Aman

Selain soal kemampuan mekanik dan keaslian suku cadang, bengkel AHASS juga memberi kenyamanan dan keamanan bagi konsumen.

AHASS menyediakan ruang tunggu yang nyaman bagi pengunjung. Tidak hanya mematuhi protokol kesehatan, bengkel AHASS juga menyemprot disinfektan pada motor baik sebelum maupun sesudah servis.

Selain itu, layanan AHASS terus dikembangkan sesuai dengan kebutuhan konsumen mulai dari booking service, pit express yang memberikan layanan servis bebas antri, sampai layanan servis kunjung.

Baca berita update lainnya dari Sonora.ID di Google News.

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
92.0 fm
98.0 fm
102.6 fm
93.3 fm
97.4 fm
98.9 fm
101.1 fm
96.7 fm
98.9 fm
98.8 fm
97.5 fm
91.3 fm
94.4 fm
102.1 fm
98.8 fm
95.9 fm
97.8 fm
101.1 fm
101.1 Mhz Fm
101.2 fm
101.8 fm